Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Super Sic" Senang Berada di Deret Depan

Kompas.com - 02/07/2011, 22:50 WIB

MUGELLO, Kompas.com - Marco Simoncelli hanya mampu menempati peringkat tiga kualifikasi GP Italia, Sabtu (2/7/11). Meskipun demikian, si jabrik yang menjadi andalan Gresini Honda tersebut mengaku puas, karena bisa start dari barisan pertama pada balapan hari Minggu (3/7/11).

Hasil ini sebenarnya masih kurang bagus dibandingkan dengan torehannya dalam lima balapan terakhir. Pasalnya, "Super Sic" selalu berada di posisi satu atau dua saat kualifikasi.

Nah, di Mugello, yang merupakan rumahnya, Simoncelli tak bisa meraih apa yang sudah dilakukan pada seri-seri sebelumnya. Padahal, pada latihan pertama dia mencatat waktu terbaik dan pada latihan terakhir, dia di urutan dua.

Namun, Simoncelli tak kecewa dengan kenyataan tersebut. Dia justru merasa puas, karena terhindar dari hal-hal buruk akibat buruknya cuaca saat sesi kualifikasi tersebut. Awalnya, kualifikasi berlangsung dalam kondisi kering, tetapi setelah itu hujan deras membuat trek sangat basah.

"Pada awal kualifikasi hari ini, kondisi sangat aneh, begitu keras, karena trek kering. Tetapi anda melihat air di layar sepanjang waktu," katanya.

"Jadi, ini sulit. Saya berusaha mendorong untuk berada di depan, dan saya senang."

Mantan juara dunia kelas 250cc ini menambahkan, dirinya lebih senang jika balapan besok berlangsung dalam kondisi kering.

"Kondisinya sangat disayangkan, dan kemarin, sangat buruk," ujar Simoncelli. "Pagi harinya sangat bagus, tetapi pada sore hari sangat buruk.

"Kami berharap, saat balapan besok berlangsung dalam kondisi kering."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

    Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

    Badminton
    Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

    Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

    Sports
    Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

    Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

    Badminton
    Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

    Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

    Timnas Indonesia
    Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

    Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

    Internasional
    Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

    Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

    Badminton
    Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

    Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

    Badminton
    Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

    Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

    Badminton
    Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

    Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

    Internasional
    Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

    Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

    BrandzView
    Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

    Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

    Timnas Indonesia
    Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

    Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

    Liga Indonesia
    Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

    Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

    Liga Indonesia
    Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

    Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

    Badminton
    Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

    Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

    Sports
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com