Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Djokovic Hanya Tertinggal 405 Poin

Kompas.com - 16/05/2011, 21:22 WIB

PARIS, KOMPAS.com — Novak Djokovic mendekati Rafael Nadal pada susunan peringkat dunia ATP, setelah mengalahkan petenis Spanyol itu dua set pada final turnamen tenis Roma Masters, Minggu (15/5/2011) malam waktu setempat atau Senin dini hari WIB.

Kini, petenis Serbia itu hanya tertinggal 405 poin, setelah mencatat kemenangan ke-37 secara beruntun pada tahun 2011. Jika pada Grand Slam Perancis Terbuka yang mulai bergulir pada 22 Mei ini Djokovic mampu menembus final, dia akan mewujudkan ambisinya untuk menjadi pemain nomor satu dunia.

Daftar ranking ATP

1. Rafael Nadal (Spanyol)                12070 poin
2. Novak Djokovic (Serbia)             11665
3. Roger Federer (Swiss)                 8390
4. Andy Murray (Skotlandia)            6085
5. Robin Soderling (Swedia)            5435
6. Tomas Berdych (Ceko)                 4215 (+1)
7. David Ferrer (Spanyol)                4060 (-1)
8. Jurgen Melzer (Austria)               2850
9. Gael Monfils (Perancis)               2465
10. Mardy Fish (AS)                        2395 (+1)
11. Andy Roddick (AS)                    2290 (+1)
12. Nicolas Almagro (Spanyol)        2225 (-2)
13. Mikhail Youzhny (Rusia)            2010
14. Richard Gasquet (Perancis)        1960 (+2)
15. Stanislas Wawrinka (Swiss)       1920 (-1)
16. Viktor Troicki (Serbia)               1815 (-1)
17. Fernando Verdasco (Spanyol)     1620
18. Jo-Wilfried Tsonga (Perancis)    1570
19. Gilles Simon (Perancis)              1565
20. Marin Cilic (Kroasia)                  1515 (+3)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com