Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Giliran Firda yang Gagal ke Semifinal

Kompas.com - 08/04/2011, 17:06 WIB

JAKARTA, Kompas.com - Gagal lagi satu wakil Indonesia yang tampil di perempat final turnamen bulu tangkis Australia Terbuka Grand Prix Gold 2011, Jumat (8/4/11). Tunggal putri Pelatnas Cipayung, Adriyanti Firdasari, harus mengakui ketangguhan pemain China, Wang Lin, yang mengalahkannya dengan dua game 21-18, 21-18.

Dengan demikian, sudah ada dua wakil Indonesia yang tumbang di babak delapan besar turnamen berhadiah 120.000 dollar AS ini. Sebelumnya, ganda campuran yang ditempatkan sebagai unggulan keenam, Nova Widianto/Vita Marissa, kalah 12-21, 17-21 dari unggulan utama asal Thailand, Sudket Prapakamol/Saralee Thoungthongkam.

Satu-satunya wakil yang sudah memastikan diri maju ke semifinal adalah ganda putra Alvent Yulianto Chandra/Hendra Aprida Gunawan. Mantan pasangan Pelatnas Cipayung yang ditempatkan sebagai unggulan kedua ini menang 21-16, 21-15 atas unggulan delapan dari Taiwan, Chen Chung Jen/Lin Yen Jui.

Masih ada satu wakil Indonesia yang tampil di babak perempat final ini, yaitu tunggal putra Tommy Sugiarto. Unggulan sembilan ini sedang bertarung melawan unggulan utama dari Thailand, Boonsak Ponsana, di mana pada game pertama Tommy menang 21-19 dan Boonsak membalasnya di game kedua dengan 19-21, sehingga terjadi rubber game.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hal Mulia di Balik Absennya Witan Sulaeman Bela Timnas

Hal Mulia di Balik Absennya Witan Sulaeman Bela Timnas

Timnas Indonesia
Hadapi 2 Laga Penting, Man City Kehilangan Ederson

Hadapi 2 Laga Penting, Man City Kehilangan Ederson

Liga Inggris
Hasil Thailand Open 2024: Ganda Putra Habis, 7 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Hasil Thailand Open 2024: Ganda Putra Habis, 7 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Badminton
Pelatih Inter Miami Sengaja Simpan Messi

Pelatih Inter Miami Sengaja Simpan Messi

Liga Lain
Semifinal Championship, Persib Lapar Kemenangan Saat Jamu Bali United

Semifinal Championship, Persib Lapar Kemenangan Saat Jamu Bali United

Liga Indonesia
Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Maju Pukul 16.00 WIB

Jadwal Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Maju Pukul 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Alasan Ribka Sugiarto Mundur dari PBSI

Alasan Ribka Sugiarto Mundur dari PBSI

Badminton
Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Liga Indonesia
Chelsea dan Kualifikasi Liga Eropa, Langkah yang Tepat Bagi Cole Palmer

Chelsea dan Kualifikasi Liga Eropa, Langkah yang Tepat Bagi Cole Palmer

Liga Inggris
Proposal Penghapusan VAR di Premier League Diyakini Bakal Gugur

Proposal Penghapusan VAR di Premier League Diyakini Bakal Gugur

Liga Inggris
Daftar Skuad Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tanpa Maarten Paes dan Elkan Baggott

Daftar Skuad Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tanpa Maarten Paes dan Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Lupakan Cedera, Apriyani Rahayu Bersiap Menuju Olimpiade Paris 2024

Lupakan Cedera, Apriyani Rahayu Bersiap Menuju Olimpiade Paris 2024

Badminton
Hasil Thailand Open 2024: Fikri/Bagas Gugur, Ahsan/Hendra Tumpuan Ganda Putra Indonesia

Hasil Thailand Open 2024: Fikri/Bagas Gugur, Ahsan/Hendra Tumpuan Ganda Putra Indonesia

Badminton
PBSI Ungkap Komitmen Apriyani Rahayu Tampil di Olimpiade Paris 2024

PBSI Ungkap Komitmen Apriyani Rahayu Tampil di Olimpiade Paris 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com