Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal Rossi-Stoner, FIM Adakan "Hearing"

Kompas.com - 05/04/2011, 22:31 WIB

KOMPAS.com — Federasi Motorsport Internasional, FIM, mengumumkan, mereka akan mengadakan dengar pendapat untuk membahas tindakan para marshal selama Grand Prix Spanyol pada akhir pekan lalu. Isu ini merebak setelah para marshal dinilai pilih kasih dalam memberikan bantuan menyusul kecelakaan yang menimpa Valentino Rossi dan Casey Stoner.

Dalam insiden tersebut, para marshal lebih memerhatikan Rossi. Mereka segera mengangkat Ducati Desmosedici GP11 yang menindih "The Doctor"—setelah itu Rossi meneruskan balapan dan finis di posisi lima, baru kemudian membantu Stoner, yang gagal melanjutkan balapan.

Seusai balapan yang dimenangkan oleh pebalap Yamaha, Jorge Lorenzo, tersebut, Stoner memberikan komentar negatif tentang kinerja marshal. Tidak cuma dari mulut Stoner, pebalap Gresini Honda, Marco Simoncelli, juga kecewa dengan ketidakpedulian marshal saat dia mengalami kecelakaan di lap ke-13, dan dengan terpaksa meninggalkan arena balapan—waktu jatuh, Simoncelli sedang memimpin jalannya lomba.

Mendengar sejumlah suara sumbang tentang kinerja marshal tersebut, direksi balapan akan mengadakan sebuah hearing dengan Jerez Clerk of the Course (Panitia Lomba Jerez) dan Chief Marshal untuk meninjau kembali dan mendengarkan penjelasan dari pihak yang berwenang. Dari pernyataan singkat, yang menjadi tekanan adalah bahwa dengar pendapat itu akan dilakukan pada 28 April mendatang menjelang putaran ketiga MotoGP 2011 di Sirkuit Losail, Portugal, dan tidak akan berpengaruh terhadap hasil balapan hari Minggu itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com