Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ferrari Cari Solusi untuk GP Malaysia

Kompas.com - 28/03/2011, 22:11 WIB

KOMPAS.com — Ferrari langsung menyusun rencana untuk melakukan investigasi terhadap titik kelemahan mereka ketika melakoni seri perdana Formula 1 (F1) 2011 di Sirkuit Albert Park, Australia, Minggu (27/3/11). "Scuderia" akan kembali ke markasnya di Maranello untuk segera menemukan solusi menghadapi seri kedua di Malaysia, 10 April mendatang.

Memang, performa Ferrari di GP Australia tak seperti yang diperkirakan karena "si Kuda Jingkrak" tidak bisa bersaing dengan Red Bull Racing. Padahal, selama tes pramusim, Ferrari terlihat sangat kompetitif dan bisa mengimbangi kecepatan Red Bull.

Namun, kenyataan di Melbourne sangat berbeda. Setelah bertarung ketat, mereka gagal naik podium dengan Fernando Alonso finis di urutan empat dan Felipe Massa harus puas di posisi tujuh.

Meskipun persoalan utama berkaitan dengan ban, yang memberikan dampak pada keseimbangan, tim mengatakan mereka tidak bisa menjelaskan secara rinci apa yang salah dengan mobilnya.

"Apa yang perlu kami ketahui adalah mengapa pada pekan ini kami tidak bisa tampil seperti apa yang sudah diharapkan," ujar team principal Stefano Domenicali.

"Ini adalah hal utama yang perlu kami selidiki ketika kembali ke rumah dan harus meyakinkan bahwa di Malaysia kami sudah bisa kembali.

"Sejujurnya, performa akhir pekan ini bukanlah apa yang kami inginkan, tetapi saat balapan saya harus mengatakan tentang apa yang terkait dengan Alonso, yang berada di urutan sembilan setelah lap pertama, yang mana itu tentu saja situasi yang sulit.

"Dia melakukan balapan yang fantastis dan dia bisa, juga karena strategi, untuk lebih cepat dan terus meningkatkan kecepatan, dan bertarung untuk naik podium. Seandainya dia melakukan start yang bagus, maka secara keseluruhan balapan akan berbeda."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com