Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Ducati Diavel Dapat Tiga Avanza

Kompas.com - 06/03/2011, 17:53 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Ducati Indonesia resmi meluncurkan model terbaru Diavel di Sudirman Central Business District (SCBD), Jakarta Selatan, hari ini (6/3). Motor gede (moge) ini ditawarkan dalam dua tipe, standar dan carbon dibandrol Rp410 dan Rp475 juta on the road Jakarta, kalau di hitung-hitung setara dengan beli tiga unit Toyota Avanza (@Rp150 jutaan).

Kemunculan "iblis" di Indonesia terbilang cepat, mengingat peluncuran perdana baru dilakukan di Milan, November 2010. Agustus Sani Nugroho, Presiden Direktur PT Ducati Indonesia mengatakan, pihaknya sengaja mengirim unit melalui kargo pesawat sehingga waktu kedatangan 1 sampai 2 bulan lebih cepat dari negara Asia lainnya.

"Motor ini memang sudah ditunggu-tunggu di Indonesia. Tahun ini kami berharap bisa menjual 15 - 20 unit dan sekarang sudah 5 unit dipesan orang," ujar Nugroho di sela-sela peluncuran Ducati Diavel. Peminat harus masuk daftar inden 2 sampai 3 bulan untuk bisa memiliki moge asal Bologna, Italia ini.

Nugroho menambahkan, Diavel punya karakteristik unik dari model Ducati lain yang sudah ada di Indonesia seperti Hypermotard 796, Monster, Multistrada, Streetfighter atau Superbike. Posisi riding lebih proporsional dan cocok dengan postur tubuh masyarakat Indonesia umum.

Ducati Diavel dibekali mesin 1.200 cc, bertenaga 162 hp dan torsi 127,5 Nm, transmisi 6-percepatan. Sistem injeksi bahan bakar dilansir Mitsubishi. Nah, peminat Diavel bisa menyaksikan langsung pameran diselenggarakan pekan depan di salah satu pusat perbelanjaan di kawasan Senayan, Jakarta Selatan. Bagi konsumen yang membeli unit selama pameran memperoleh diskon Rp10 juta per unit, tertarik?!

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com