Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Vettel Masih Tercepat di Barcelona

Kompas.com - 19/02/2011, 23:53 WIB

BARCELONA, Kompas.com - Sebastian Vettel kembali mencatatkan diri sebagai pebalap tercepat pada latihan pra-musim di Barcelona. Pada hari kedua tes resmi Formula 1 itu, Sabtu (19/2/11), pebalap Red Bull Racing tersebut membukukan catatan waktu terbaik 1 menit 23,315 detik.

Hasil ini menunjukkan bahwa Red Bull tetap jadi favorit juara, dan Vettel menjadi pebalap yang harus diwaspadai para rivalnya. Pada hari pertama, juara dunia F1 2010 ini juga menjadi yang tercepat, sehingga Circuit de Catalunya ini tampaknya menjadi "rumah" Vettel.

Performa bagus juga diperlihatkan Toro Rosso. Pebalapnya, Jamie Alguersuari, berhasil menempati peringkat dua dengan catatan waktu terbaik 1 menit 23,519 detik dari total 97 lap yang berhasil diselesaikannya. Artinya, waktu terbaik Alguersuari hanya terpaut 0,2 detik dari Vettel.

Ferrari juga meraih hasil yang cukup membanggakan. Meskipun belum bisa menggeser dominasi Red Bull, tetapi "Scuderia" tetap memperlihatkan potensi mereka sebagai rival berat pada musim baru ini, setelah Fernando Alonso menempati peringkat tiga. Akan tetapi, Ferrari masih memiliki beberapa pekerjaan yang harus diselesaikan, karena dalam sesi ini mereka sempat mengalami persoalan elektrik dan juga mekanik, sehingga Alonso beberapa kali harus masuk garasi.

Di belakang Alonso, berturut-turut ada Rubens Barrichello (Williams), Nick Heidfeld (Renault), Kamui Kobayashi (Sauber), Nico Rosberg (Mercedes GP), Jenson Button (McLaren), Di Resta (Force India), dan Heikki Kovalainen (Lotus-Renault), yang melengkapi komposisi 10 besar.

Besok, semua tim masih akan menjalani latihan, karena mereka akan menguji kendaraannya selama empat hari di Barcelona.

- Hasil latihan hari kedua

     Pos  Driver              Team                        Time                     Laps

  1. Vettel       Red Bull-Renault            1m23.315s                 104
  2. Alguersuari  Toro Rosso-Ferrari    1m23.519s   + 0.204   97
  3. Alonso       Ferrari                          1m23.978s   + 0.663   90
  4. Barrichello  Williams-Cosworth    1m24.008s   + 0.693   118
  5. Heidfeld     Renault                        1m24.242s   + 0.927   41
  6. Kobayashi    Sauber-Ferrari           1m24.243s   + 0.928   125
  7. Rosberg      Mercedes                     1m24.730s   + 1.415   131
  8. Button       McLaren-Mercedes       1m24.923s   + 1.608   54
  9. Di Resta     Force India-Mercedes 1m25.194s   + 1.879   80
  10. Kovalainen   Lotus-Renault             1m26.421s   + 3.106   58
  11. Petrov       Renault                          1m26.884s   + 3.569   61
  12. Liuzzi       HRT-Coswrorth             1m27.044s   + 3.729   70
  13. Glock        Virgin-Cosworth           1m27.242s   + 3.927   66
  14. Teixeira     Lotus-Renault               1m31.584s   + 8.269   26
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com