Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yamaha Fokus Perbaiki Grip Belakang

Kompas.com - 31/01/2011, 22:52 WIB

KOMPAS.com - Yamaha fokus untuk menyelesaikan persoalan grip (daya cengkeram) ketika melakoni tes musim dingin. Tim asal Jepang tersebut bertekad untuk mempertahankan dominasi mereka di arena MotoGP, meskipun mulai musim 2011 ini tak diperkuat superstar Valentino Rossi, yang hengkang ke Ducati.

Rossi dan juara dunia 2010, Jorge Lorenzo, sudah mengemukakan titik lemah Yamaha sepanjang musim lalu. Motor YZR-M1 memiliki kelehaman pada grip belakang, meskipun memenangi total 11 balapan dan  berhasil menjadi juara dunia untuk ketiga kalinya secara berturut-turut.

Lorenzo dan rekan setimnya yang baru, Ben Spies, akan mendapat kesempatan pertama untuk mengetes motor YZR-M1 di Sepang, Selasa (1/2/11), ketika tes resmi perdana MotoGP dimulai di Malaysia. Dua pebalap itu berharap, grip belakang sudah diperbaiki sehingga mereka bisa bersaing ketat dengan Rossi di Ducati serta Casey Stoner di Honda.

Bos Lorenzo di tim Yamaha, Wilco Zeelenburg mengatakan kepada MCN: "Kami sudah jelas dengan beberapa persoalan yang harus diperbaiki dan itu dimulai dari grip. Tentu saja kami juga sedikit memperbaiki performa mesin.

"Di bagian lagi pun ada sedikit, tetapi tak menjadi persoalan besar. Kami semua membalap dengan ban yang sama, sehingga jika kami bisa membuatnya lebih baik maka kami memiliki keuntungan besar."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com