Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klitschko Cedera, Tunda Pertarungan

Kompas.com - 09/12/2010, 08:40 WIB

BERLIN, KOMPAS.com — Juara IBF, IBO, dan WBO, Vladimir Klitschko, menunda pertandingan kelas berat dunia melawan petinju Inggris, Dereck Chisora, setelah mengalami cedera dalam latihan, Rabu (8/12/2010).

"Pertandingan ditunda. Klitschko mengalami cedera pada otot perutnya ketika menjalani latihan Rabu petang. Cedera itu dipastikan setelah ia menjalani pemerikaan dan diagnosis pertama menyatakan otot perutnya cedera," kata ofisial petinju Ukraina itu dalam laman mereka.

Klitschko butuh istirahat total sekitar empat sampai enam minggu, demikian dinyatakan dalam laman tersebut. 

Chisora mengalahkan Sam Sexton pada September sehingga mendapat gelar juara kelas berat Negara Persemakmuran setelah sebelumnya menyandang gelar juara Inggris.  Namun, petinju berusia 26 tahun kelahiran Zimbabwe itu merupakan petinju underdog pada laga Sabtu malam di Mannheim, Jerman.

Chisora bertarung dan menang dalam 14 pertandingan, dengan 9 di antaranya menang KO. Sementara Klitschko menang 55 kali dan 3 kali kalah. 

"Otot perutnya cedera sehingga pertandingan Sabtu malam masih dipertanyakan," kata Sven Roessling dari Klinik Universitas Mannheim, yang memeriksa petinju Ukraina itu.

Klitschko yang berusia 34 tahun, saudara tuanya Vitali menyandang gelar juara WBC, sedang berusaha bertarung melawan juara WBA dari Inggris, David Haye, yang menyandang gelar yang belum dimiliki Klitschko bersaudara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com