Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Empat Insan Olahraga Lamongan Terima Penghargaan

Kompas.com - 09/09/2009, 16:30 WIB

LAMONGAN, KOMPAS.com — Bertepatan dengan upacara hari olahraga nasional ke-26, Bupati Lamongan, Masfuk, Rabu (9/9), menyerahkan piagam penghargaan dan uang pembinaan pada empat insan olahraga di Lamongan. Sementara Komite Olahraga Nasional Indonesia Cabang Lamongan memberikan uang pembinaan senilai total Rp 19 juta.

Penghargaan itu diberikan kepada R Yulianto selaku Pembina Olahraga Catur Terbaik dan Apri Tri Prasetyo Aji sebagai Pelatih Olahraga Panjat Tebing Terbaik. Penghargaan juga diberikan kepada Rahmat Panjiaji sebagai atlet panahan peraih tiga medali emas dan 1 medali perak tingkat nasional, serta M Aminul Firmansayah, atlet gulat juara pertama kelas 42 kilogram tingkat Provinsi Jawa Timur.

Masfuk menyatakan, pada hakikatnya Haornas adalah bentuk komitmen seluruh anak bangsa untuk menempatkan olahraga sebagai salah satu program prioritas dalam pembangunan nasional. "Haornas adalah pengakuan atas peran penting dan peran strategis olahraga dalam membangun karakter bangsa," katanya.

Dia menambahkan, harus disadari sepenuhnya bahwa membangun prestasi olahraga tidak semudah membuat bangunan fisik. Sang juara mustahil muncul tiba-tiba. Agar menjadi juara perlu proses panjang, disiplin diri yang kuat, berlatih keras dan berkesinambungan sejak usia dini dan di bawah binaan serta bimbingan pelatih profesional.

Dalam rangka memberikan apresiasi dan motivasi peningkatan prestasi olahraga, pemerintah memberikan penghargaan kepada para olahragawan dan pelatih olahraga berprestasi. "Penghargaan juga diberikan kepada tokoh masyarakat dan pengusaha yang berpartisipasi aktif dalam gerakan kemajuan dunia olahraga," ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com