Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Tokyo Menggairahkan Perhelatan Paralimpik 2020

TOKYO, KOMPAS.com - Penyelenggara Paralimpik 2020 Tokyo punya cara untuk menggairahkan perhelatan olahraga multicabang bagi para atlet penyandang disabilitas seluruh dunia itu.

Laman xinhuanet.com hari ini menulis, penyelenggara merilis detil daftar acara untuk kegiatan tahun depan tersebut.

Setiap kegiatan pertandingan digarap untuk ditonton seluruh pemirsa pada kapasitas stadion penuh.

Salah satu trik yang digunakan adalah menggunakan Stadion Nasional Tokyo secara maksimal.

"Pembukaan dan penutupan dilaksanakan di Stadion tersebut pada 25 Agustus 2020 dan 6 September 2020," kata pernyataan penyelenggara.

Jadwal pembukaan dan penutupan juga dibuat sama, mulai pukul malam sampai dengan 11 malam.

Kemudian, pemberian medali emas pertama, bakal dihelat pada 26 Agustus 2019.

Tanggal itu sama saja dengan satu hari setelah pembukaan.

Lantas, harga tiket rata-rata untuk penonton grup maupun keluarga di angka 5 dollar AS per lembar.

"Paralimpik kami garap juga bagi penonton anak-anak sekolah dasar hingga menengah," kata pernyataan itu.

Menurut Wakil Direktur Jenderal Tokyo 2020 Masaaki Komiya, membidik penonton anak-anak adalah pilihan tepat.

"Anak-anak membutuhkan dorongan dan hasrat untuk tumbuh," katanya.

"Dengan menyaksikan atlet penyandang disabilitas bertanding, itu sama saja dengan membantu anak-anak sekolah mendapatkan dorongan yang besar untuk mengembangkan diri," tutur Masaaki Komiya.

Komite Organisasi mengatakan bahwa pihaknya siap menerima aplikasi pembayaran tiket melalui laman resmi.

Tanggalnya, 22 Agustus 2019.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/08/13/22095328/cara-tokyo-menggairahkan-perhelatan-paralimpik-2020

Terkini Lainnya

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke