Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Combiphar Open, Unggulan Kedua Tumbang di Semifinal

JAKARTA, KOMPAS.com - Kejuaraan Tenis Combiphar 2019 yang tengah berlangsung diwarnai kejutan.

Laman antaranews.com menulis, unggulan kedua kejuaraan ini, N. Kaliyanda Poonacha dan SD Prajwal Del, keduanya asal India, tumbang di babak semifinal.

Keduanya kalah oleh unggulan ketiga L. Castelnuovo dari Swiss dan R. Purcell dari Selandia Baru.

Pada semifinal tersebut, Jumat (9/8/2019), pasangan Castelnuovo dan Purcell menang 3:0.

Raihannya adalah 6-0, 0-6, 10-6 dalam pertarungan berdurasi 60 menit.

Di set kedua, pasangan India sempat membuat frustrasi lawan mereka.

Tapi, pada set ketiga, Castelnuovo dan Purcell mampu bangkit dan menyudahi permainan dengan angka 10-6.

Pada partai final pasangan Castelnuvo dan Purcell akan berhadapan dengan pasangan D. Boyer (AS) dan P. Yeung (Hong Kong).

Pasangan campuran AS-Hong Kong ini mengandaskan pasangan Taiwan Lee Kuan Yi dan Liu Shao Fan 6-4 dan 7-6.

Tunggal putra

Di semifinal tunggal putra, besok, Vladyslav Orlov asal Ukraina akan berhadapan dengan Takashi Saito asal Jepang.

Pertarungan semifinal lainnya adalah antara Lee Kuan Yi melawan Emiliano Maggioli.

Sementara, seluruh petenis tuan rumah tumbang di babak delapan besar pekan pertama.

Pasangan Muhammad Rifqi Fitriadi (21 tahun) dan Anthony Susanto (22) menyerah dari pasangan SD Prajwal Del/Niki Kaliyanda Poonacha.

Lantas, David Agung Susanto (28) yang berpasangan dengan Jonathan Gray (Inggris) tersisih dari Castelnuovo dan Purcell.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/08/09/18074258/combiphar-open-unggulan-kedua-tumbang-di-semifinal

Terkini Lainnya

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke