Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Di Kejuaraan Dunia BMX, Ada Dua Atlet DKI Berlaga


JAKARTA, KOMPAS.com - Di Kejuaraan Dunia BMX 2019, ada dua atlet DKI berlaga.

Pertandingan akbar itu, tulis laman antaranews.com, hari ini bernama Union Cyclist Internationale (UCI).

Perhelatan berlangsung di Belgia.

Tanggalnya, 23-28 Juli 2019.

Tercatat, dua nama atlet yang berlaga adalah Shahnaz Mumtaz dan Raiden Raga.

"Mereka telah punya bekal dan pengalaman berlaga di event internasional," kata pelatih BMX DKI Jakarta Priyo Susanto.

Sebe;umnya, Shahnaz dan Raiden tampil di Kejuaraan Asia BMX Championship.

Kejuaraan itu berlangsung di Malaysia pada April 2019.

Pada kesempatan itu, Shahnaz menempati podium kedua.

Sementara, Raiden menduduki podium keempat.

Jetlag


Priyo mengatakan ada kekhawatiran yang dirasakannya.

"Kan ada perbedaan waktu antara Indonesia dengan Belgia," tuturnya.

"Saya khawatir mereka jetlag," kata Priyo.

"Jam bertanding keduanya kira-kira adalah waktu tidur mereka kalau berada di Indonesia," ucapnya.

Demi mencegah kondisi di atas, Priyo membiasakan anak asuhnya berkativitas pada pukul 02.00 hingga 03.00.

"Ini kan waktu perkiraan pertandingan saat kejuaraan berlabgsung," katanya.

Menurut Priyo, aktivitas kedua atlet pada jam-jam itu adalah latihan sepeda statis.

"Yang penting mereka terbiasa dulu dengan perbedaan waktunya," ujar Priyo Susanto sembari menambahkan bahwa pembiasaan itu berlangsung di Tanah Air.

"Pembiasaan di Tanah Air dilakukan karena kedua atlet tiba di Belgia hanya beberapa hari menjelang pertandingan," imbuhnya.

Sementara Shahnaz mengatakan mengkhawatirkan perbedaan cuaca antara kedua negara.

https://olahraga.kompas.com/read/2019/07/09/21383658/di-kejuaraan-dunia-bmx-ada-dua-atlet-dki-berlaga

Terkini Lainnya

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke