Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Nadal Hapus Kenangan Buruk Dekade Lalu

PARIS, Kompas.com - Juara bertahan Rafael Nadal menjaga asa untuk merebut gelar yang ke 12 di ajang French Open setelah harus bermain empat set untuk menyingkirkan David Goffin, Jumat (31/05/2019).

Nadal kehilangan set ketiga dari Goffin nmaun mampu menang 6-1, 6-3, 4-6, 6-3. Ia mampu mengatasi trauma sepuluh tahun lalu saat disingkirkan petenis tak ternama Robin Soderling  di babak 16 besar pada 2009.

Keberhasilannya ini membuatnya masih mempertahankan rekornya di French Open yaitu 89-2 dengan 2 kekalahan dari Soderling serta Novak Djokovic pada 2015. Namun Nadal mempertahankan rekor tak terkalahkan di pekan pertama French Open, meski ia sempat mundur karena cedera pada 2016.

Kemenangan atas Goffin di lapangan Philippe Chatrier ini  mengantarkan ke babak 16 besar  untuk menghadapi pemenang pertandingan antara petenis Argentina, Juan Ignacio Londeri dan petenis tuan rumah Corentin Moutet.

"David (Goffin) merupakan pemain yang hebat. Namun saya memulai pertandingan pdengan baik pula,"  kata Nadal. "Di set ketiga, ia bermain baik, Saya senang dapat lolos ke babak 16 besar."

https://olahraga.kompas.com/read/2019/06/01/01110408/nadal-hapus-kenangan-buruk-dekade-lalu

Terkini Lainnya

Pengamat Tanah Air Soal Nilai Plus dan PR bagi Timnas Indonesia

Pengamat Tanah Air Soal Nilai Plus dan PR bagi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

Liga Indonesia
Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Liga Indonesia
Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke