Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar Besaran Bonus Peraih Medali Asian Para Games 2018

Bonus tertinggi diberikan kepada peraih emas nomor perorangan dengan besaran Rp 1,5 miliar.

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi mengatakan, besaran bonus Asian Para Games 2018 sama seperti Asian Games.

"Pemerintah menyiapkan bonus sebagai bentuk apresiasi bagi para atlet yang telah berjuang," ucap Imam Nahrawi dalam konferensi pers Pemberian Penghargaan dan Bonus Kontingen Indonesia di Asian Para Games 2018 di GBK Arena, Senayan, Jakarta, Jumat (12/10/2018).

Tak hanya memberikan bonus uang, Imam menyebut para atlet, pelatih, dan asisten pelatih juga akan mendapat rumah dan diangkat sebagai aparatur sipil negara di Kemenpora, khusus bagi mereka yang usianya masih memenuhi syarat.

Seperti atlet Asian Games, Menpora menyebut atlet Asian Para Games yang tidak mendapat medali juga akan diberikan bonus berupa uang Rp 20 juta.

Pencarian semua bonus akan diberikan dalam bentuk buku tabungan dan kartu ATM tanpa potongan pajak. Sebab, pajak akan sepenuhnya ditanggung pemerintah.

Berikut daftar lengkap bonus untuk para atlet, pelatih, dan asisten pelatih peraih medali pada ajang Asian Para Games 2018:

Atlet perseorangan
Peraih emas mendapatkan bonus Rp 1,5 miliar, perak Rp 500 juta, dan perunggu Rp 250 juta.

Atlet ganda
Peraih emas mendapatkan bonus Rp 1 miliar, perak Rp 400 juta, dan perunggu Rp 200 juta.

Atlet beregu
Peraih emas mendapatkan bonus Rp 750 juta, perak Rp 300 juta, dan perunggu Rp 150 juta.

Pelatih perseorangan dan ganda
Peraih emas mendapatkan bonus Rp 450 juta, perak Rp 150 juta, dan perunggu Rp 75 juta.

Pelatih beregu
Peraih emas mendapatkan bonus Rp 600 juta, perak Rp 200 juta, dan perunggu Rp 100 juta.

Pelatih medali kedua dan seterusnya
Peraih emas mendapatkan bonus Rp 225 juta, perak Rp 75 juta, dan perunggu 37,5 juta.

Asisten pelatih perseorangan dan ganda
Peraih emas mendapatkan bonus Rp 300 juta, perak Rp 100 juta, dan perunggu 50 juta.

Asisten pelatih beregu
Peraih emas mendapatkan Rp 375 juta, perak Rp 125 juta, dan perunggu 62,5 juta.

Asisten pelatih medali kedua dan seterusnya
Peraih emas mendaptkan Rp 150 juta, perak Rp 50 juta, dan perunggu Rp 25 juta.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/10/12/15013858/daftar-besaran-bonus-peraih-medali-asian-para-games-2018

Terkini Lainnya

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke