Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Perancis Terbuka 2018, Simona Halep Raih Gelar Grand Slam Pertama

KOMPAS.com - Petenis putri nomor satu dunia, Simona Halep berhasil meraih gelar grand slam pertamanya setelah menjuarai Perancis Terbuka 2018 atau lebih dikenal dengan Rolland Garros, Sabtu (9/6/2018).

Pada partai final, Simona Halep mengalahkan unggulan ke-10 asal Amerika Serikat, Sloane Stephens dalam tiga set. Sempat tertinggal pada set pertama 3-6, Halep bermain baik di dua gim selanjutnya dengan skor 6-4 dan 6-1.

Kemenangan ini begitu spesial bagi Halep karena selalu kalah dalam tiga final Grand sebelumnya. Dua kekalahan terjadi di Roland Garros, satu di Australia Terbuka. 

Halep tidak bisa menahan rasa bahagianya seusai memastikan diri menjadi juara.

"Saya melakukan apa pun yang saya bisa kali ini. Saya sangat bahagia karena hal ini (menjadi juara) terjadi," kata Halep dikutip dari situs web BBC.

"Saya telah memimpikan hal ini sejak saya pertama kali bermain tenis," ucap petenis asal Rumania ini menambahkan.

Sesaat setelah memastikan kemenangan, Halep melempar raketnya keatas dan menutupi wajahnya dengan kedua tangan dan menangis bahagia. Stephens pun haru berjalan melewati net untuk bisa mengucapkan selamat kepada Halep.

Halep juga mendapat tepuk tangan meriah dari penonton yang hadir saat menangis merayakan kemenangan bersama keluarga dan tim pelatihnya.

https://olahraga.kompas.com/read/2018/06/09/22560698/perancis-terbuka-2018-simona-halep-raih-gelar-grand-slam-pertama

Terkini Lainnya

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Sports
Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Liga Indonesia
Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke