Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Memotret Cepat, Secepat Rekor Atlet Dunia!

Kompas.com - 28/10/2015, 08:58 WIB
Muhamad Malik Afrian

Penulis

KOMPAS.com - Kecepatan memiliki peran penting di setiap cabang olah raga, baik itu menjadi penentu kemenangan atau penunjang olah raga tersebut. Nah, berikut ini para atlet dunia dari cabang olah raga berbeda yang berhasil memecahkan rekor sebagai manusia tercepat di dunia.

Pelari

Dengan kecepatan mencapai 38,1 kilometer per-jam, Usain Bolt tercatat sebagai pelari tercepat di dunia. Dalam urusan rekor tercepat ini, dirinya berhasil mencatatkan waktu 9,79 detik dari lari jarak 100 meter.

Seperti dikutip dari KOMPAS.com, Rabu (1/10/2014), sepanjang karirnya Bolt telah memegang enam medali emas Olimpiade. Tiga diantaranya dari Olimpiade 2008 Beijing dan tiga lainya dari Olimpiade 2012 London.

Medali emas tersebut ia dapatkan dari nomor 100 meter, 200 meter, dan 4x100 meter atau lari estafet.

Tak hanya Bolt. Pelari asal Amerika, Justin Gatlin, tercatat menjadi sprinter tercepat dalam dua tahun terakhir. Gatlin sempat menorehkan waktu tercepatnya yang tak beda jauh dengan Bolt, yaitu 9,80 detik.

Sepak bola

Kecepatan adalah salah satu faktor penting dalam sepak bola. Beberapa pemain dengan akselerasi tinggi acap menjadi andalan timnya masing-masing.

Namun begitu, tak semua pemain memiliki kecepatan saat dribbling, ada juga dengan kemampuan eksekusi tendangan bebasnya.

Salah satunya, Ronny Heberson pemain asal klub Sporting Lisbon, Liga Portugal. Pada 2006 lalu dirinya berhasil memecahkan rekor tendangan bebas tercepat. Kecepatan tendangannya saat itu mencapai 221 kilometer per-jam.

Selain itu, Federation of International Football Association (FIFA) bersama klub asal Meksiko, Pachuca, melakukan studi khusus menghitung kecepatan pemain saat dribbling. Lalu, Gareth Bale, winger asal Wales, didapuk menjadi yang tercepat. Kecepatannya mencapai 36,9 kilometer per jam. 

Bersepeda donwhill

Seperti dikutip dari Pinkbike, rekor tercepat selanjutnya diciptakan dari cabang olah raga bersepeda menuruni gunung. Atlet asal Perancis, Eric Barone sukses memecahkan rekor dunia menuruni gunung dengan kecepatan 22,30 kilometer per-jam.

Rekor tersebut diciptakan oleh Eric saat berada di lintasan bersalju di Vars, Perancis. Kawasan tersebut merupakan pegunungan paling curam di dunia.

Dalam upayanya memecahkan rekor pada Maret 2015 lalu, sepeda downhill miliknya didesain menggunakan bahan karbon dengan sistem aerodinamika terbaru. Hal itu dilakukannya agar lebih ringan beban sepedanya, sehingga semakin cepat saat menuruni gunung.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com