Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tontowi/Liliyana dan Nitya/Greysia Wakili Indonesia pada Semifinal Korea Terbuka

Kompas.com - 19/09/2015, 09:47 WIB
SEOUL, KOMPAS.com — Indonesia diwakili Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir dan Nitya Krishinda Maheswari/Greysia Polii pada persaingan semifinal Korea Terbuka yang berlangsung di SK Handball Stadium, Sabtu (19/9/2015).

Tontowi/Liliyana akan menghadapi pasangan Inggris, Chris Adcock/Gabrielle Adcock. Tontowi/Liliyana punya rekor bagus atas pasangan suami istri tersebut, yaitu menang enam kali dari delapan kali bertemu.

Di nomor ganda putri, Nitya/Greysia akan bertemu pasangan kembar asal Tiongkok, Luo Yung/Luo Yu. Pasangan Indonesia juga masih unggul dalam rekor pertemuan dengan tiga kemenangan dari empat kali bertanding.

Tiongkok dan tuan rumah mengirimkan jumlah wakil yang sama ke semifinal, yaitu enam. Tiongkok sudah pasti punya wakil di final untuk nomor tunggal putri yang mempertemukan Wang Yihan dan Wang Shixian.

Semifinal sesama Korea terjadi di nomor ganda putri, antara Jung Kyung-eun/Shin Seung-chan dan Chang Ye-na/Lee So-hee.

Berikut jadwal lengkap laga semifinal yang akan dimulai pada pukul 12.00 waktu setempat (10.00 WIB).

Lapangan 1
Ganda putra: Lee Yong-dae/Yoo Yeon-seong (KOR/1) vs Mathias Boe/Carsten Mogensen (DEN/3)
Ganda campuran: Zhang Nan/Zhao Yunlei (CHN/1) vs Ko Sung-hyun/Kim Ha-na (KOR/7)
Tunggal putri: Sung Ji-hyun (KOR/6) vs Akane Yamaguchi (JPN/8)
Ganda putri: Nitya Krishinda Maheswari/Greysia Polii (IDN/6) vs Luo Ying/Luo Yu (CHN/2)
Tunggal putra: Chou Tien Chen (TPE/7) vs Ajay Jayarm (IND)

Lapangan 2
Tunggal putra: Chen Long (CHN/1) vs Kento Momota (JPN/3)
Tunggal putri: Wang Yihan (CHN/4) vs Wang Shixian (CHN/3)
Ganda campuran: Chris Adcock/Gabrielle Adcock (ENG/5) vs Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir (IDN/2)
Ganda putri: Jung Kyung-eun/Shin Seung-chan (KOR) vs Chang Ye-na/Lee So-hee (KOR)
Ganda putra: Fu Haifeng/Zhang Nan (CHN/4) vs Kim Gi-jung/Kim Sa-rang (KOR)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Badminton
Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

Badminton
Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

Badminton
Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

Timnas Indonesia
Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com