Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liga Mahasiswa Basket Diperluas ke Sembilan Wilayah

Kompas.com - 24/08/2015, 19:54 WIB

JAKARTA, Kompas.com - Liga Mahasiswa Bola Basket Season 4 resmi bergulir mulai September 2015 hingga Februari 2016 dengan diperluas menjadi sembilan wilayah.

 Konsistensi untuk terus mencari talenta-talenta baru di bidang olahraga, khususnya bola basket, mendorong Liga Mahasiswa memperluas wilayah penyelenggaraan menjadi sembilan wilayah, antara lain: Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Semarang, Surabaya, Malang, Medan, Padang dan Makassar.

Proses registrasi secara online dapat dilakukan mulai hari ini (24/8) dengan mengakses registrasi.ligamahasiswa.id. IRC Sumatera Conference, Sub-Conference Padang menjadi yang perdana digelar, yaitu  pada 27 September - 4 Oktober 2015.

Tiga tahun bergulir, Liga Mahasiswa Bola Basket, bekerja sama dengan PB Perbasi terus mengembangkan konsep penyelenggaraannya. Musim ini, sejalan dengan visi pembinaan kepada seluruh mahasiswa, Liga Mahasiswa  Bola Basket melakukan penyesuaian biaya registrasi menjadi Rp1.500.000 untuk masing-masing tim putra dan putri. Ini merupakan penurunan harga dari biaya tahun lalu yang mencapai Rp3.500.000 per tim.

Pemegang Tahapan Xpresi BCA akan mendapatkan penawaran khusus untuk pendaftaran LIMA Bola Basket 2015-2016. Jika setengah dari jumlah anggota tim calon peserta memiliki Tahapan Xpresi BCA mendapatkan potongan harga pendaftaran hingga 50 persen. Lebih menarik lagi, calon peserta akan dibebaskan dari biaya pendaftaran, jika seluruh anggota tim calon peserta memiliki Tahapan Xpresi BCA.

“Dengan penyesuaian biaya pendaftaran ini, kami berharap akan mendorong pemerataan kompetisi dan membuka kesempatan yang seluas-luasnya bagi seluruh perguruan tinggi tanah air untuk ikut berkompetisi,” ujar Ryan Gozali, CEO Liga Mahasiswa.

Hadiah juara juga akan mengalami peningkatan tahun ini. Juara ketiga LIMA Bola Basket menjadi Rp10.000.000, juara dua menjadi Rp18.000.000 dan juara pertama mendapatkan Rp35.000.000. Dengan dinaikkannya hadiah bagi para juara, diharapkan event ini akan makin kompetitif dan melahirkan bakat-bakat hebat dari penjuru tanah air.

Berikut jadwal pendaftaran Liga Mahasiswa Bola Basket 2015-2016 berdasarkan wilayah/regional:
IRC Sumatra Conference: 10 Agustus - 20 September 2015
BCA Sulawesi & Nusantara Conference: 10 Agustus - 19 Oktober 2015
McDonald’s East Java Conference: 10 Agustus - 2 November 2015
Kaskus Central Java & Yogyakarta Conference: 10 Agustus - 2 November 2015
Air Mineral Prim-A Greater Jakarta Conference: 10 Agustus -  30 November 2015
Blibli.com West Java Conference: 10 Agustus - 11 Januari 2016

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com