Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Agus Prayogo Juara Full Marathon Nasional Putra

Kompas.com - 26/10/2014, 12:38 WIB
Yohanes Debrito Neonnub

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelari Indonesia, Agus Prayogo, menjadi juara Jakarta Marathon 2014 kategori full marathon nasional putra (42,195 kilometer), Minggu (26/10/2014). Dia menyelesaikan lomba dalam 2 jam 32 menit 27 detik.

Ditemui seusai penyerahan trofi juara, Agus mengaku senang dengan pencapaiannya di Jakarta Marathon. "Saya selama ini bertanding di nomor 5.000 meter dan 10.000 meter. Sekarang saya pindah kelas ke full marathon. Ini kali pertama saya ikuti full marathon," ujar Agus.

Menurut Agus, ajang ini juga menjadi sarana latihan sebelum turun di SEA Games 2015. "Target saya emas di SEA Games tahun depan. Makanya mulai persiapan dari sekarang," ujarnya.

Tantangan terberat lari maraton adalah stamina, kondisi cuaca, dan medan. Agus mengaku banyak belajar dari lomba maraton pertamanya ini.

Finis kedua nomro ini adalah Hamdan Syafril Sayuti (2 jam 33 menit 31 detik), disusul Ari Swandana (2 jam 36 menit 45 detik).

Untuk putri, pelari Rumini berhasil finis pertama, disusul Merry Paijo dan Erni Ulatningsih di urutan kedua dan ketiga.

Jakarta Marathon merupakan event tahunan yang diselenggarakan Inspiro, bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan Kementerian Pariwisata dan ekonomi Kreatif. Jakarta Marathon tahun ini diikuti lebih dari 14.000 pelari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com