Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Marquez Panaskan Persaingan GP Jerman

Kompas.com - 13/07/2014, 15:13 WIB
SACHSENRING, KOMPAS.com - Marc Marquez makin dekat dengan gelar kesembilan secara beruntunnya musim ini. Pada sesi pemanasan GP Jerman, Minggu (13/7/2014), pebalap Spanyol ini mencatat waktu tercepat.

Dalam percobaan keempatnya, Marquez berhasil menjadi yang tercepat dengan 1 menit 22,314 detik. Pada putaran berikutnya, pebalap Repsol Honda ini menajamkan waktunya menjadi 1 menit 22,057 detik.

Stefan Bradl yang sempat memimpin pada awal sesi, naik ke urutan dua setelah memutari Sachsenring dalam 1 menit 22,091 detik.

Jorge Lorenzo menggeser Bradl dari posisi dua setelah melakukan putaran ke-13 dalam 1 menit 22,067 detik.

Sesi berakhir dan Marquez masih bertahan sebagai yang tercepat, diikuti Lorenzo dan Bradl. Valentino Rossi dan Dani Pedrosa berada di urutan keempat dan lima.

Dalam empat tahun terakhir, Marquez selalu juara di Sachsenring, sekali di 125cc, dua kali di kelas Moto2, dan sekali di MotoGP pada masa rookie-nya.

Balapan MotoGP akan berlangsung malam nanti mulai pukul 14.00 waktu setempat (19.00 WIB).

Hasil Sesi Pemanasan GP Jerman (13/7/2014):

1. Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 22.057s [Lap 5/12] 290km/h (Top Speed)
2. Jorge Lorenzo ESP Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 22.067s +0.010s [13/14] 292km/h
3. Stefan Bradl GER LCR Honda MotoGP (RC213V) 1m 22.091s +0.034s [9/14] 293km/h
4. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 22.345s +0.288s [6/15] 293km/h
5. Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 22.346s +0.289s [12/14] 291km/h
6. Aleix Espargaro ESP NGM Forward Racing (Forward Yamaha) 1m 22.408s +0.351s [8/12] 282km/h
7. Pol Espargaro ESP Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1)* 1m 22.438s +0.381s [12/14] 292km/h
8. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Desmosedici) 1m 22.543s +0.486s [10/13] 292km/h
9. Alvaro Bautista ESP Go&Fun Honda Gresini (RC213V) 1m 22.663s +0.606s [13/13] 290km/h
10. Cal Crutchlow GBR Ducati Team (Desmosedici) 1m 22.750s +0.693s [10/13] 290km/h
11. Hiroshi Aoyama JPN Drive M7 Aspar (RCV1000R) 1m 22.769s +0.712s [12/12] 283km/h
12. Bradley Smith GBR Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) 1m 22.800s +0.743s [5/15] 291km/h
13. Nicky Hayden USA Drive M7 Aspar (RCV1000R) 1m 22.812s +0.755s [11/13] 278km/h
14. Andrea Iannone ITA Pramac Racing (Desmosedici) 1m 22.850s +0.793s [10/14] 291km/h
15. Scott Redding GBR Go&Fun Honda Gresini (RCV1000R)* 1m 23.002s +0.945s [10/14] 279km/h
16. Karel Abraham CZE Cardion AB Motoracing (RCV1000R) 1m 23.238s +1.181s [8/12] 280km/h
17. Colin Edwards USA NGM Forward Racing (Forward Yamaha) 1m 23.308s +1.251s [14/14] 286km/h
18. Yonny Hernandez COL Pramac Racing (Desmosedici) 1m 23.350s +1.293s [5/7] 290km/h
19. Hector Barbera ESP Avintia Racing (Avintia) 1m 23.684s +1.627s [11/14] 279km/h
20. Michael Laverty GBR Paul Bird Motorsport (PBM-ART) 1m 23.858s +1.801s [6/10] 278km/h
21. Mike Di Meglio FRA Avintia Racing (Avintia)* 1m 23.939s +1.882s [5/12] 278km/h
22. Broc Parkes AUS Paul Bird Motorsport (PBM-ART)* 1m 24.044s +1.987s [8/11] 276km/h
23. Danilo Petrucci ITA IodaRacing Project (ART) 1m 24.047s +1.990s [4/12] 274km/h

Pole position:
Marc Marquez ESP Honda 1m 20.937s

Official Sachsenring MotoGP records:
Best lap:
Marc Marquez ESP Honda 1m 20.937s (2014)
Fastest race lap:
Dani Pedrosa ESP Honda 1m 21.846s (2011)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Liga Inggris
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Sports
Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com