Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Menang Sempurna atas Jerman

Kompas.com - 08/04/2014, 14:17 WIB
ALOR SETAR, KOMPAS.com - Indonesia meraih kemenangan telak atas Jerman, 5-0, pada pertandingan terakhir Grup X1 BWF World Junior Cahmpionship, Selasa (8/4/2014). Indonesia keluar sebagai juara grup dan berhak melangkah ke babak delapan besar untuk menghadapi pemenang grup X2.

Kemenangan Indonesia diawali dengan sukses ganda campuran Reinhard Dhanriano/Rosyita Eka Putri Sari menundukkan Max Weisskirchen Max/Eva Janssens, 25-23, 21-14 dalam 31 menit.

Jonatan Christie yang baru diturunkan hari ini menambah kemenangan kubu Indonesia setelah mengalahkan David Peng 21-16, 21-16. Jonatan tidak diturunkan saat Indonesia menghadapi Sri Lanka dan Kanada pada dua pertandingan sebelumnya. Indonesia juga menang 5-0 saat menghadapi kedua negara tersebut.

Kemenangan ketiga Indonesia atas Jerman dipersembahkan tunggal putri Ruseli Hartawan yang mengalahkan Luise Heim. Selanjutnya, giliran ganda putra Clinton Hendrik Kudamasa/Muhammad Rian Ardianto yang meraih kemenangan saat menghadapi Bjarne Geiss/Daniel Seifert.

Rosyita kembali turun pada partai kelima di nomor ganda putri. Bersama Apriani Rahaya, Rosyita menundukkan Heim/Yvonne Li, 21-12, 21-12 hanya dalam 21 menit.

Hasil Pertandingan Indonesia vs Jerman, Selasa (8/4/2014):
Ganda Campuran
Reinhard Dhanriano/Sari Rosyita Putri Sari vs Max Weisskirchen/Eva Janssens 25-23, 21-14

Tunggal Putra
Jonatan Christie vs David Peng 21-16, 21-16

Tunggal Putri
Ruseli Hartawan vs Luise Heim 21-17 21-18

Ganda Putra
Clinton Hendrik Kudamasa/Muhammad Rian Ardianto vs Bjarne Geiss/Daniel Seifert 21-11, 21-15

Ganda Campuran
Rosyita Eka Putri Sari/Apriani Rahayu vs Luise Heim/Yvonne Li 21-12, 21-12

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com