Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Marlev Mainaky: Simon Seharusnya Bisa Menang

Kompas.com - 06/11/2013, 12:03 WIB
Norma Gesita

Penulis

Sumber PBSI
JEONJU, KOMPAS.com — Dua wakil tunggal putra Indonesia, Riyanto Subagja dan Simon Santoso, lolos ke babak kedua Korea Open Grand Prix Gold 2013, di Jeonju, Korea, Selasa (5/11/2013). Riyanto lebih dulu melaju setelah memetik kemenangan atas wakil Taiwan, Ting Hsu Jui, 21-13, 21-11. Simon kemudian menyusul yuniornya tersebut dengan mengalahkan wakil China, Huang Yuxiang, 19-21, 21-19, 21-15.

"Riyanto dan Simon tampil cukup bagus. Pertandingan Simon cukup alot dan tenaganya lumayan terkuras. Dia tampil kurang tenang, jadi harus rubber game," kata asisten pelatih tunggal putra nasioal, Marlev Mainaky, seperti dilansir badmintonindonesia.

Pada babak kedua, Simon akan menantang pemain muda wakil tuan rumah yang baru saja menjuarai BWF World Junior Championships (Kejuaraan Dunia Yunior) 2013, Heo Kwang-hee. Riyanto juga akan menghadapi pemain asal Korea, Kim Dong-hoon.

"Simon seharusnya bisa menang. Riyanto juga seharusnya bisa karena sudah waktunya buat dia, bukan lumayan saja, tapi harus bagus dan menang," tambah Marlev ketika ditanya soal peluang anak-anak didiknya di babak kedua.

Sementara itu, satu wakil tunggal putra Indonesia lainnya terpaksa angkat koper lebih awal. Wisnu Yuli Prasetyo yang merupakan unggulan empat dikalahkan Yang Chih Hsu dari Taiwan, dengan 15-21, 17-21.

"Wisnu dari awal mainnya belum lepas, kebanyakan pasif. Sementara lawan punya smes keras dan lebih agresif. Wisnu tidak bisa mengimbangi atau keluar dari tekanan lawan. Banyak bola tanggung dan mati sendiri," jelas Marlev soal kekalahan Wisnu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com