Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jorge Lorenzo Pimpin Sesi Latihan Bebas Pertama GP Ceko

Kompas.com - 23/08/2013, 16:13 WIB
BRNO, KOMPAS.com - Jorge Lorenzo mencatat waktu tercepat pada sesi latihan pertama di GP Ceko, Jumat (23/8/2013). Persaingan sesi ini sejak awal dikuasai lima pebalap, yakni Lorenzo, Dani Pedrosa, Cal Crutchlow, Marc Marquez, dan Valentino Rossi.

Lorenzo memimpin di putaran awal, dan terus mempertajam waktunya di beberapa putaran berikutnya. Pada putaran ke-15 atau terakhirnya, pebalap Yamaha ini mencatat waktu 1 menit 56,698 detik.

Pedrosa mencatat waktu 1 menit 57,041 detik pada putaran kesembilan dan tak terlewati hingga akhir sesi, yang mengantarnya ke posisi dua pencatat waktu tercepat.

Crutchlow menyusul di posisi tiga berkat catatan waktu 1 menit 57,058 detik yang didapat setelah melakukan putaran ke-14.

Marquez yang tampil luar biasa di GP Indianapolis, pekan lalu, kali ini hanya bisa bertahan di posisi empat dengan catatan waktu 1 menit 57,120 detik. Rossi menyusul di urutan lima dengan 1 menit 57,243 detik.

Sesi latihan bebas dua akan digelar malam nanti, mulai pukul 19.05 WIB.

Hasil Sesi Latihan Pertama:
1. Jorge Lorenzo ESP Yamaha Factory Racing (YZR-M1) 1m 56.698s
2. Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 57.041s
3. Cal Crutchlow GBR Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) 1m 57.058s
4. Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 57.120s
5. Valentino Rossi ITA Yamaha Factory Racing (YZR-M1) 1m 57.243s
6. Alvaro Bautista ESP Go&Fun Honda Gresini (RC213V) 1m 57.610s
7. Stefan Bradl GER LCR Honda MotoGP (RC213V) 1m 57.694s
8. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP13) 1m 57.930s
9. Bradley Smith GBR Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) 1m 57.947s
10. Nicky Hayden USA Ducati Team (GP13) 1m 58.030s
11. Andrea Iannone ITA Energy T.I. Pramac Racing (GP13) 1m 58.725s
12. Michele Pirro ITA Ignite Pramac Racing (GP13) 1m 59.019s
13. Aleix Espargaro ESP Power Electronics Aspar (ART CRT) 1m 59.092s
14. Hiroshi Aoyama JPN Avintia Blusens (FTR-Kawasaki CRT)* 1m 59.178s
15. Colin Edwards USA NGM Forward Racing (FTR-Kawasaki CRT)* 1m 59.416s
16. Hector Barbera ESP Avintia Blusens (FTR-Kawasaki CRT)* 1m 59.531s
17. Claudio Corti ITA NGM Forward Racing (FTR-Kawasaki CRT)* 2m 0.293s
18. Yonny Hernandez COL Paul Bird Motorsport (ART CRT) 2m 0.307s
19. Danilo Petrucci ITA Came IodaRacing Project (Suter-BMW CRT)* 2m 0.316s
20. Karel Abraham CZE Cardion AB Motoracing (ART CRT) 2m 1.213s
21. Randy De Puniet FRA Power Electronics Aspar (ART CRT) 2m 1.331s
22. Martin Bauer AUT Remus Racing Team (S&B Suter-BMW CRT) 2m 1.441s
23. Michael Laverty GBR Paul Bird Motorsport (PBM-ART CRT)* 2m 1.489s
24. Bryan Staring AUS Go&Fun Honda Gresini (FTR-Honda CRT) 2m 2.112s
25. Lukas Pesek CZE Came IodaRacing Project (Suter-BMW CRT)* 2m 4.091s
* Standard ECU.

Official Brno MotoGP records:
Best lap: 
Jorge Lorenzo ESP Yamaha1m 55.799s (2012)
Fastest race lap:
Jorge Lorenzo ESP Yamaha1m 56.274s (2012)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com