Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KOI Umumkan 33 Cabor SEA Games 2013

Kompas.com - 31/01/2013, 17:44 WIB

JAKARTA, Kompas.com - Komite Olimpiade Indonesia (KOI) mengumumkan 33 cabang olahraga yang akan dipertandingkan di SEA Games 2013 Myanmar di Jakarta, Kamis (31/1/2013).

Ketua Umum KOI Rita Subowo menjelaskan, terdapat 33 cabang olahraga yang termasuk tiga kategori berdasarkan hasil Pertemuan Federasi SEA Games di Nay Pyi Taw, Myanmar pada 28-29 Februari lalu.

Kategori pertama adalah yang termasuk dalam Piagam Federasi SEA Games 2006 yakni cabang  atletik (46 nomor) dan akuatik (41 nomor, termasuk renang, diving dan polo air).

Kemudian kategori kedua yang merupakan cabang olahraga dari Olimpiade dan Asian Games yakni Panahan, Badminton, Bola Basket, Biliar dan Snoker, Tinju, Kano, Balap Sepeda, Berkuda, Sepak bola, Golf, Hoki, Judo, Karate, Dayung, Sepak Takraw, Menembak, Berlayar, Tenis Meja, Taekwondo, Bola Voli, Angkat Besi, dan Gulat.

Selanjutnya di kategori tiga yang merupakan nomor tradisional adalah Kempo, Muay, Pencak Silat, Pentanque, Catur, Vovinam, Balap Perahu Tradisional dan Binaraga.

Cabang olahraga Senam, Tenis dan Tarung Derajat yang sebelumnya diupayakan oleh KOI untuk ikut dipertandingkan tidak berhasil terdaftar karena beberapa alasan, seperti kurangnya jumlah dukungan dari Komite negara lain Anggota SEA Games dan fasilitas olahraga yang kurang memadai di Myanmar.

"Senam hanya didukung Vietnam, Tenis hanya didukung Thailand dan Tarung Derajat hanya didukung tuan rumah," katanya.

Fasilitas olahraga dan atlet yang dimiliki tuan rumah pun menentukan ikut tidaknya suatu cabang olahraga dipertandingkan. Tenis misalnya, jumlah atlet dan sarana yang tersedia di Myanmar kurang memadai, jelas Rita.

Sedangkan untuk nomor-nomor tiap cabang olahraga, selain Atletik dan Akuatik, KOI masih menunggu susunan resmi dari NOC Myanmar yang akan dibahas di Komite Eksekutif Federasi SEA Games untuk kemudian dibahas dan diputuskan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com