Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/11/2012, 23:22 WIB

KOMPAS.com - Tim Force India mendapat kabar gembira di pengujung musim 2012 ini. Pasalnya, pada musim mendatang mereka akan mendapat tambahan dana 50 juta poundsterling, yang merupakan program investasi.

Bos tim, Vijay Mallya, mengatakan bahwa jajaran manajemen skuad tersebut bertemu di India setelah GP Abu Dhabi dan menerima program itu, yang berarti Force India akan lebih serius lagi melakukan investasi untuk pengembangan teknologi baru. Dengan demikian, desain Force India akan lebih menjanjikan untuk musim-musim mendatang.

Force India tampaknya bakal menyelesaikan musim 2012 ini di posisi ketujuh untuk kategori konstruktor. Sampai dengan menjelang seri terakhir di Interlagos, Brasil, akhir pekan ini, mereka mengumpulkan total 90 poin.

Mallya yakin, timnya memiliki banyak alasan untuk bangga dengan raihan musim ini, terutama jika mempertimbangkan beberapa peralatan yang digunakan untuk mendesain mobilnya, sejak era ketika mereka dikenal dengan sebuah Jordan.

"Menengok kembali perjalanan pada musim sejauh ini, kami memiliki alasan untuk merasa bangga," ujar Mallya seperti dikutip Autosport, Rabu (21/11/2012).

"Kami sudah mencetak banyak poin dibandingkan dengan beberapa musim sebelumnya dan setiap tahun kami sudah memperlihatkan bahwa kami terus menapak naik.

"Dan kami juga secara signifikan melangkah dengan baik, tidak seperti langkah bayi. Diberikan peralatan yang kami miliki, yang mana kebanyakan dari era Jordan, kami sudah melakukannya dengan sangat baik."

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com