Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lima Nomor Lomba Tour de East Java 2012

Kompas.com - 24/08/2012, 21:27 WIB
Helena Fransisca Nababan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com-Balap sepeda Tour de East Java (TdEJ) 2012 melombakan lima kategori. Perebutan ini mengulang sukses penyelenggaraan tahun pertama, 2005, yang melombakan lima kategori.          

Lima kategori lomba itu adalah Yellow Jersey atau kaus kuning bagi pemenang lomba; King of Sprint atau pengumpul poin terbanyak berdasar kecepatan; King of Mountain atau Raja Tanjakan;Young Rider atau pebalap muda; dan Asian Rider atau Pebalap Asia.          

Ketua Yayasan TdEJ, Harijanto Tjondrokusumo, Jumat (24/8/2012) mengungkapkan, tahun ini balapan kelas 2.2 dalam kalender Asia Tur itu kembali melombakan lima kategori setelah masuknya sejumlah sponsor. "Dari lima kategori itu, masing-masing ada sponsor tersendiri," katanya.          

Dia menyebut untuk Yellow Jersey dipersembahkan oleh Polygon. King of Sprint didukung oleh Pemprov Jawa Timur, King of Mountain didukung sponsor penyedia jasa telekomunikasi Kartu As, Young Rider oleh Jawa Pos, dan Asian Rider oleh Honda.          

Pada tahun ini ada sedikit perbedaan pemberian anugrah pada dua kategori lomba. Untuk kategori Young Rider dan Asian Rider bertukar jersey.  "Semula kategori Young Rider mengenakan kaus putih (White Jersey) kali ini berganti mengenakan kaus biru (Blue Jersey). Sebaliknya, untuk Asian Rider dari kaus biru menjadi kaus putih. Ini juga disesuaikan dengan sponsorship," lanjutnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

Badminton
Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com