Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kim Kardashian Ambil Hati Calon Mertua

Kompas.com - 05/07/2011, 22:09 WIB

KOMPAS.com — Kim Kardashian berusaha mengambil hati calon mertua. Jika biasanya dia menghabiskan masa liburan bersama klan Kardashian yang tersohor tersebut, kali ini Kim berkumpul dengan keluarga besar kekasihnya, Kris Humphries, di Minnesota.

Kim dan tunangannya yang merupakan seorang pebasket NBA di New Jersey Nets tersebut sebentar lagi akan menikah. Jadi, sosialita berusia 30 tahun tersebut memanfaatkan momen untuk mengenal lebih dekat lagi dengan seluruh keluarga sang kekasih, termasuk saat liburan di pantai ini.

Kris menyebarkan kabar tersebut lewat Twitter ketika dia mengunggah foto tunangannya menikmati olahraga air di Danau Minnetonka. Dia menampilkan foto Kim beraksi di atas jet ski, dan menulis, "Lihatlah Kim Kardashian merobek danau!"

Berikutnya adalah gambar Kim yang sedang bergaya di kemudi speed boat, dikelilingi oleh teman-teman dari kampung halamannya.

Liburan yang dilakukan Kim dan Kris ini berlangsung pada hari Jumat kemarin. Mereka sangat menikmati akhir pekan tersebut.

Awalnya, Kim kelihatan tidak terlalu tertarik untuk berlibur ke Minnesota. Keraguan itu tersirat dalam pernyataan Kris lewat Twitter yang bertanya kepada para follower: "Bagaimana cara saya meyakinkan @KimKardashian bahwa Minnesota lebih baik dari LA?"

Namun, jika melihat bagaimana aksinya yang unik di atas air, tampaknya pandangan Kim tentang Minnesota mungkin sudah berubah.

Wanita asli California ini juga sudah pernah membahas masalah ini dengan pembawa acara TV, Jay Leno, bulan lalu. Kim mengungkapkan bahwa dia bakal pindah ke Pantai Timur demi tunangannya.

"Jelas, dia akan menjadi suamiku sehingga jika dia menandatangani kontrak, ya," ujar Kim kepada Leno tentang kemungkinan Kris mengikat kontrak dengan New Jersey Nets pada musim depan setelah hanya bermain dengan status bebas transfer.

Kris dan Kim bertunangan pada 18 Mei lalu, yang berlangsung di Beverly Hills, tepatnya di rumah Kim. Waktu itu, Kris melamar wanita pujaannya dengan cincin 20,5 karat yang dirancang khusus dengan berlian Lorraine Schwartz.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com