Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Eibegger Pertahankan Jaket Kuning

Kompas.com - 23/03/2011, 22:16 WIB

JAKARTA, Kompas.com - Meski Floris Goesinnen dari Drapac Professional Cycling team sukses merebut juara etape empat Tour de Taiwan 2011, Rabu (23/3/11), namun Markus Eibegger dari Tabriz Petrochemical Team (TPT) Iran tetap mempertahankan posisi pemuncak klasemen tour. TPT juga merajai peringkat tim.

Eibegger dan rekan setimnya Mehdi Sohrabi menghuni dua posisi puncak klasemen umum. Eibegger mencatatkan waktu total 11 jam 32 menit, sementara Mehdi ada di posisi dua terpaut 9 detik dari Eibegger. David McCann dari Giant Kenda ada di posisi tiga, terpaut 19 detik dari Eibegger.

Selain Eibegger yang berhasil mempertahankan jaket kuning, Mehdi Sohrabi berhasil merebut jaket biru sebagai pebalap Asia terbaik. "Saya amat lelah. Hari ini saya cukup berusaha mempertahankan posisi saya dan tidak terlalu berisiko," ujar Sohrabi.

Etape empat sejauh 192,5 kilometer yang berlangsung dari Hsinchu City dan berakhir di Sun Moon Lake merupakan etape terpanjang di lomba balap sepeda untuk pebalap elit dan U-23 ini. Meski cuaca relatif lebih nyaman di etape empat ini, namun sejumlah gunung tinggi yang menghiasi rute cukup membuat lelah pebalap.

Di etape ini, Floris dan Feng Chun Kai dari Action Cycling team sudah melakukan break away sejak di 30 kilometer menjelang finis. "Saya sudah berjanji pada teman setim saya, Pollock yang jatuh kemarin dan saya memenangkannya," ujar Floris.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Liga Indonesia
Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com