Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spies Merasa Sudah Banyak Berubah

Kompas.com - 28/02/2011, 20:47 WIB

KOMPAS.com - Ben Spies sudah merasa lebih nyaman lagi menunggang Yamaha M1. Pasalnya, dia tak perlu bekerja keras lagi seperti pada musim lalu, karena versi terakhir motor tersebut sudah banyak perbaikan pada beberapa kelemahan yang dialami sebelumnya.

Pebalap asal Texas ini, yang tahun lalu menjadi pebalap Monster Yamaha Tech 3, termasuk salah satu yang tercepat di akhir balapan. Sayang, performanya itu tidak ditunjang dengan kekuatan motor, yang sering kehilangan banyak waktu di lima lap pembuka.

Kepada Crash.net, Spies, yang sekarang dipromosikan ke tim pabrik Yamaha untuk MotoGP 2011, mengakui bahwa sudah ada kemajuan untuk masalah kecepatan tersebut.

"Ya, benar sekali. Secara pribadi saya pikir saya sudah ada perubahan mengenai hal itu," ujar juara dunia Superbike 2009 tersebut. "Juga, dalam hubungan dengan itu, jika saya sudah menunggang motor ini tahun lalu, saya tidak yakin menghadapi begitu banyak masalah di lima lap pertama.

"Saya tidak terlalu bingung mengenai hal tersebut, karena sekarang saya tidak berpikir sedang melakukan banyak hal yang salah.

"Itu hanyalah paketan, dan hanya tidak bisa melakukan itu (tingkatkan kecepatan) di beberapa lap pertama. Jadi, itu hanyalah sesuatu yang saya tidak berpikir bahwa saya perlu bekerja sebanyak yang dipikirkan."

Musim lalu, Spies tampil cukup impresif. Berstatus rookie, dia bisa dua kali naik podium dan meraih satu pole position, untuk menempati peringkat enam klasemen akhir, yang menjadikannya sebagai rookie terbaik dan berada di posisi teratas.

Menjelang musim baru, Spies juga tampil cukup menjanjikan. Pada tes resmi kedua di Sepang awal pekan lalu, dia menjadi pebalap tercepat untuk tim Yamaha, karena berada di peringkat lima.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Timnas Indonesia
Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Badminton
Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Timnas Indonesia
Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com