Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bintang-bintang NBA Beli Saham Perusahaan Israel

Kompas.com - 02/07/2019, 23:58 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis


TEL AVIV, Kompas.com - Bintang-bintang NBA seperti Chris Paul (Houston Rockets), JJ Redick (Philadelphia 76ers) dan mantan pemain Larry Hughes membeli saham perusahaan startup teknologi Israel RSPCT Basketball Technologies.

Perusahaan Israel yang bergerak di bidang kemajuan teknologi olahraga ini mengumumkan hal ini pekan lalu.

RSPCT didirikan pada 2015 dan bergerak  dalam teknologi bola basket antara lain sensor kecil yang dapat  meningkatkan akurasi lemparan dan menerjemahkan data  menjadi hal yang dapat diapliklasikan oleh para pemain dan pelatih.

Teknologi RSPCT memang telah digunakan beberapa klub NBA, sekolah mau pun perguruan tinggi di Amerika Serikat. Dengan teknologi ini, atlet dapat berlatih sendiri secara akurat dan  membagikan hasilnya kepada pelatih.

"RSPCT dibentuk untuk memaksimalkan latihan dan penampilan berdasar analisis data.  Teknologi yang inovatif dapat digunakan untuk meningkatkan akurasi lemparan setiap pemain NBA mau pun para pemain muda yang baru memulai karirnya sebagai pemain," kata Chris Paul.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

LPS Monas Half Marathon Segera Digelar, Sekjen PB PASI Ungkap Harapan

LPS Monas Half Marathon Segera Digelar, Sekjen PB PASI Ungkap Harapan

Sports
Setelah Diperpanjang Kontraknya, STY Ungkap Permintaan

Setelah Diperpanjang Kontraknya, STY Ungkap Permintaan

Liga Indonesia
Sukses Di Le Mans Menambah Semangat Sean Gelael Raih Podium di Brasil

Sukses Di Le Mans Menambah Semangat Sean Gelael Raih Podium di Brasil

Sports
Resmi, Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak hingga 2027

Resmi, Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak hingga 2027

Timnas Indonesia
Langkah Arema FC dan Persebaya Terkait Regulasi 8 Pemain Asing

Langkah Arema FC dan Persebaya Terkait Regulasi 8 Pemain Asing

Liga Indonesia
Sikap Persib Bandung Terhadap Regulasi 8 Pemain Asing

Sikap Persib Bandung Terhadap Regulasi 8 Pemain Asing

Liga Indonesia
Wabah Nyamuk Mengganggu Persiapan Timnas Jerman

Wabah Nyamuk Mengganggu Persiapan Timnas Jerman

Internasional
AFC Jatuhkan Denda Kepada Shin Tae-yong, Hubner, dan Jenner

AFC Jatuhkan Denda Kepada Shin Tae-yong, Hubner, dan Jenner

Timnas Indonesia
Kecelakaan Mobil, Mantan Gelandang Kamerun Meninggal Dunia

Kecelakaan Mobil, Mantan Gelandang Kamerun Meninggal Dunia

Liga Lain
Lakers Draft Anak LeBron James, Potensi Ciptakan Sejarah dan Penuhi Keinginan Sang Megabintang

Lakers Draft Anak LeBron James, Potensi Ciptakan Sejarah dan Penuhi Keinginan Sang Megabintang

Sports
Cara Menyaksikan Aksi Aldila Sutjiadi di Turnamen Bergengsi Wimbledon 2024 dan US Open 2024

Cara Menyaksikan Aksi Aldila Sutjiadi di Turnamen Bergengsi Wimbledon 2024 dan US Open 2024

Sports
Alasan Lionel Messi Bakal Absen di Laga Argentina Vs Peru

Alasan Lionel Messi Bakal Absen di Laga Argentina Vs Peru

Internasional
Timnas Jerman Sudah Pilih Jersey Lawan Denmark, Sambut 'Rapper' ke Markas Tim

Timnas Jerman Sudah Pilih Jersey Lawan Denmark, Sambut "Rapper" ke Markas Tim

Internasional
Hotel Timnas Brasil di Las Vegas, Mewah tetapi Panas dan Jauh dari Tempat Latihan

Hotel Timnas Brasil di Las Vegas, Mewah tetapi Panas dan Jauh dari Tempat Latihan

Internasional
Kunci Performa Meyakinkan Argentina di Copa America 2024

Kunci Performa Meyakinkan Argentina di Copa America 2024

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com