Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Petarung Legendaris Brasil Kalah di Kandang

Kompas.com - 12/05/2019, 12:17 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

 

RIO DE JANEIRO, Kompas.com - Dua petarung legendaris UFC asal Brasil, Anderson Silva dan Jose Aldo harus merasakan kekalahan di hadapan pendukungnya dalam UFC 237, Sabtu (Minggu WIB).

Anderson Silva, petarung legendaris yang merupakan juara kelas menengah terlama, harus menyerah pada ronde pertama saat menghadapi Jared Cannonier. Tragisnya, Silva harus menyerah karena cedera lamanya menajdi sasaran serangan lawan.

Silva yang memiliki julukan "The Killa Gorilla" tampil meyakinkan pada awal. Ia memasukkan beberapa pukulan ke arah wajah lawannya. Namun Cannonier (12-4 MMA, 5-4 UFC) tiba-tiba melakukan tendangan keras ke arah kaki kanan Silva yang memang penah mengalami cedera.  Silva (34-10 MMA, 17-6 UFC) langsung  jatuh ke kanvas  dan memaksa wasit Herb Dean menghentikan pertarungan dengan kemenangan TKO buat Cannonier.

Pada UFC 237 yang berlangsung di Jeunesse Arena, Rio de Janeiro ini, tragedi juga terjadi di kelas bulu ketika mantan juara dunia Jose Aldo dikalahkan Alexander Volkanovski.

Volkanovski (20-1 MMA, 7-0 UFC) menghadapi dua beban yaitu adanya dukungan penonton tuan rumah serta  perasaan sungkan karena harus menghadapi Aldo yang merupakan  petarung idolanya.

Namun ia berbuat lebih daripada sekadar mengimbangi Aldo. Ia mampu meredam gaya bertarung Aldo yang agresif dan memasukkna banyak pukulan ke wajah lawannya. Hakim memberi kemenangan 30-27 buat petarung asal Australia ini yang mencatat rekor tak terkalahkan di ajang UFC.

"Saat ini sayalah yang terbaik," kata Volkanovski. "Saya satu-satunya yang belum terkalahkan di peringkat tiga besar. Saya seharusnya menjadi petarung nomor satu di kelas ini."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com