Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masih Direcoki Cedera Bahu, Maria Sharapova Mundur dari Miami Open

Kompas.com - 28/02/2019, 15:05 WIB
Tri Indriawati

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Petenis Rusia, Maria Sharapova, batal berlaga di Miami Open 2019 yang akan berlangsung pada 18-31 Maret 2019 nanti.

Mantan petenis nomor satu dunia itu memutuskan mundur dari Miami Open karena menderita cedera bahu.

Keputusan mundur Maria Sharapova sudah dikonfirmasi oleh pihak Miami Open melalui sebuah cuitan di akun Twitter resmi mereka.

"Dengan berat hati kami mengumumkan Maria Sharapova mundur dari turnamen selagi menjalani penyembuhan operasi bahu kanan yang dia lakukan pekan lalu," demikian bunyi kicauan tersebut.

"Kami mendoakan Maria untuk segera pulih dan menanti kehadirannya di Miami pada 2020!"

Petenis 31 tahun itu telah cukup lama direcoki cedera bahu. Sebelumnya, dia juga harus mundur dari turnamen Indian Wells 2019 karena alasan yang sama.

Baca juga: Australian Open 2019, Maria Sharapova Kandas di Babak 16 Besar

Sharapova baru saja menjalani operasi kecil untuk mengatasi masalah bahu yang dideritanya.

"Saya mengalami masalah bahu sejak musim panas lalu. Saya fokus menguatkan tulang saya untuk proses operasi. Meski bahu saya lebih kuat, saya tetap merasakan sakit," kata Sharapova, dilansir wtatennis.com.

"Setelah mendengarkan pendapat berbeda dari beberapa negara, saya menjalani proses operasi yang akan butuh beberapa pekan untuk sembuh," ujarnya melanjutkan.

Kali terakhir Sharapova bertanding terjadi pada akhir Januari 2019 saat dirinya memutuskan mundur pada babak 16 besar St. Petersburg Open 2019. (Lariza Oky Adisty)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Liga Indonesia
SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com