Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

MotoGP, Rossi Akui Yamaha Sudah Salah Jalur sejak 2016

Kompas.com - 22/11/2018, 14:23 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pebalap MotoGP asal Italia, Valentino Rossi, mengakui bahwa tim Movistar Yamaha sudah salah jalur dalam mengembangkan performa motor.

Sebelumnya, direktur tim Yamaha yaitu Lin Jarvis sudah menyadari bawha setelah musim 2016, Yamaha tidak berada di jalur yang tepat dalam pengembangan motor. Tim Yamaha dikabarkan sudah mengambil kesimpulan yang keliru dan membuat kesalahan.

Baca Juga: Video - Kru Ducati Diusir Saat Perhatikan Motor dari Tim Honda

Kali ini, Rossi setuju tentang hal tersebut dan memberikan komentarnya.

"Ya, saya setuju. Kami memang kuat pada musim 2016, tetapi kami juga punya beberapa masalah dengan motor," ujar Rossi yang dikutip BolaSport.com dari Speedweek.

Rossi juga menyesal bahwa setelah musim 2016, tim Yamaha kurang memperhatikan aspek peranti elektronik yang saat ini menjadi hal terpenting.

"Pada saat para pengembang lain sudah mengambil langkah besar, kami justru mengambil langkah yang salah," tutur Rossi.

"Kami lebih memperhatikan sasis dan distribusi berat, sehingga tidak cukup memperhatikan sektor elektronik maupun mesinnya. Itulah pendapat saya," ujar dia menambahkan.

Pada beberapa seri pada musim 2018, Rossi memang kerap melontarkan keluhan soal perangkat elektronik Yamaha. Hal tersebut diyakini sudah berdampak pada performa kecepatan motor Yamaha M1 tunggangannya. (Bayu Nur Cahyo)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

STY: Lapangan Latihan Timnas U23 Indonesia di Perancis di Bawah Standar

STY: Lapangan Latihan Timnas U23 Indonesia di Perancis di Bawah Standar

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com