Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Hadapi Nurmagomedov, McGregor Akui Lapar akan Gelar Juara

Kompas.com - 01/10/2018, 21:07 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Atlet tarung bebas, Conor McGregor, akan kembali tampil pada ajang UFC. McGregor, yang sebelumnya kehilangan gelar juara kelas ringan, mengaku siap merebut gelar kembali dari tangan siapa pun.

Setelah 15 bulan absen, McGregor siap kembali bertarung di UFC 229 melawan Khabib pada Sabtu (6/10/2018) atau Minggu pagi WIB.

Khabib Nurmagomedov sendiri merupakan pemegang sabuk juara kelas ringan UFC yang sebelumnya dicabut dari Conor McGregor.

McGregor pun saat ini sudah tak sabar untuk melalui pertandingan yang akan dijalaninya nanti.

Baca juga: Jelang Hadapi Conor McGregor, Ayah Khabib Nurmagomedov Tak Bisa Datang karena Masalah Visa

"Hal-hal ini mengganggu saya, khususnya melihat pertandingan yang berlangsung, siapa pemegang sabuk dan siapa penantang sabuk," kata McGregor yang dikutip BolaSport.com dari MMA Mania.

"Banyak hal sudah mengganggu saya di pertandingan dan hanya melihatnya membuat saya menjadi semakin lapar untuk kembali dan menunjukkan siapa raja sebenarnya," tutur McGregor.

Conor McGregor pun akan kembali ke Octagon saat melawan Khabib Nurmagomedov pada ajang UFC 229.

UFC 229 akan digelar di T-Mobile Arena, Las Vegas, Amerika Serikat, pada Sabtu (6/10/2018) malam waktu setempat atau Minggu pagi WIB.

Conor McGregor wajib waspada karena saat ini Khabib Nurmagomedov adalah pemegang rekor 26 pertandingan selalu menang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com