Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kevin/Marcus Tidak Berpikir Teman di Lapangan

Kompas.com - 12/09/2018, 22:54 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

TOKYO, Kompas.com - Satu tiket perempat final ganda putra Japan Open 2018 diamankan oleh Indonesia. Pada babak kedua yang berlangsung besok, (Kamis, 12/9), pasangan Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon akan berhadapan dengan rekan sendiri, Wahyu Nayaka Arya Pankaryanira/Ade Yusuf Santoso.

Kevin/Marcus lolos dari babak pertama setelah mengalahkan Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia), dengan skor 21-15, 21-15. Sedangkan Wahyu/Ade menundukkan wakil Kanada, Jason Anthony Ho-Shue/Nyl Yakura, dengan skor 21-17, 15-21, 21-18.

"Tadi kami bermain cukup baik. Di lapangan tidak ada angin, bolanya pun lambat. Tapi kami bisa beradaptasi di pertandingan pertama ini," kata Marcus usai pertandingan. "Kami menyiasati laju bola yang lambat dengan bermain lebih sabar. Jangan berharap memukul sekali, lawan langsung mati," ujar Kevin.

Skor pertemuan antara Kevin/Marcus dan Wahyu/Ade sementara imbang 1-1. Pertemuan terakhir kedua pemain terjadi pada tahun 2015 lalu dan dimenangkan oleh Wahyu/Ade.
"Lawan teman sendiri atau pasangan dari negara lain sama saja. Tidak ada yang lebih mudah, karena ini adalah turnamen besar, sudah level 750, jadi semua lawan berat," sebut Marcus.

Indonesia meloloskan lima pasangan ganda putra ke babak kedua. Selain Kevin/Marcus dan Wahyu/Ade, tiga tiket babak kedua juga diraih pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan dan Berry Angriawan/Hardianto.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com