Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Reaksi Ibunda Schooling Saat Puteranya Juara di Senayan

Kompas.com - 22/08/2018, 18:54 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis


JAKARTA, Kompas.com - Ibunda atlet renang Singapura  Joseph Schooling, May Yim Schooling tak mau menutupi kegembiraannya saat melihat puteranya, Joseph Isaac merebut medali emas nomor 100 meter gaya kupu-kupu Asian Games 2018, Rabu (22/08/2018).

Menyaksikan dari tribun stadion renang Gelora Bung Karno, Senayan, May Schooling langsung berteriak saat perenang Singapura tersebut menyentuh finish pertama.

Medali emas diraih Joseph isaac Schooling dengan catatan waktu 51.04 detik yang merupakan rekor baru Asian Games. Medali perak jatuh ke tangan atlet renang China, Li Zhuhao (51.46 detik) dan perunggu diraih atlet Jepang, Yuki Kobori dengan catatan waktu 51.77 detik.

"Saya tidak bisa menggambarkan kegembiraan saya, pokoknya sangat senang," kata May usai lomba.  Menurutnya, ini sesuai dengan kerja keras yang sudah dijalani putera tunggalnya tersebut.

May Yim SchoolingTjahjo Sasongko/Kompas.com May Yim Schooling

Meski begitu, ia mengaku  tidak bisa membandingkan kegembiraanya ini dengan saat Schooling meraih medali emas nomor yang sama pada Olimpiade Rio De Janeiro 2016 lalu. "Saat itu saya tidak ingat apa-apa. Saya sedang terbang di langit," ungkapnya.

May Yim bersama suaminya, Colin, mengaku akan membebaskan dan mendukung terus puteranya dalam menekuni  olahraga renang. "Saya sama saja dengan semua orang tua atlet lainnya. Kami akan dukung dia sampai kapan pun. Olimpiade masih dua tahun, tetapi kami akan membantu Joseph menyiapkan diri."

Ini merupakan medali emas pertama buat Singapura dari kolam renang Asian Games. Sebelumnya, Schooling bersama rekan-rekannya meraih medali perunggu nomor estafet 4x200 meter gaya bebas putera.

Atket renang Indonesia, Glenn Victor Sutanto yang lolos ke final menemapti urutan 8 dengan catatam waktu 53.89 detik

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com