Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rinov/Mentari Maju ke Perempat Final Singapore Open

Kompas.com - 19/07/2018, 16:43 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis


SINGAPURA, Kompas.com -  Ganda campuran Indonesia Rinov Rivaldy /Pitha Haningtyas Mentari membuat kejutan di babak kedua Singapore Open 2018 HSBC BWF World Tour Super 500  menaklukan pasangan unggulan ke lima Mark Lamsfuss/Isabel Herttrich (Jerman) bertempat di Singapore Indoor Stadium, Kamis (19/7).

Dengan kemenangan ini, Rinov/Mentari dipastikan lolos ke babak perempat final yang akan berlangsung, Jumat (20/7) besok. Usai tanding, Rinov mengaku merasa senang dan tidak menyangka bisa sejauh ini.

“Senang pasti dan tidak menyangka juga bisa sampai ke perempat final, soalnya kita jarang sekali mengikuti turnamen yang kelas sekelas super seris.” Kata Rinov.

Untuk mengalahkan pasangan Jerman tadi, Rinov/Mentari dipaksa berkerja keras dalam pertarungan tiga gim. “Hari ini mainnya masih dibawah underperform, masih 60% lah belum setabil. Lepas game pertama, pikiran masih kosong dan menang angin jadi cangung. Gim dua dan gim tiga, lebih nekat lagi mainnya dan lebih cari poin banyak. Kuncinya kemenangan tadi, yakin aja sih dengan kemampuan kita sendiri, pasti bisa.” Sahut Rinov.

“Kita mikirnya tidak perdulu yah, lawan tadi lebih diunggulkan. Karena persaingan pastinya merata, intinya sih siapa yang lebih siap di lapangan mereka yang akan menang,” tambahnya Rinov.

Rinov/Mentari kembali akan menantang pasangan unggulan ke dua Goh Soon Huat/Shevon Jemie Lai (Malaysia) di babak perempat final nanti. “Karena lawan lebih diunggulkan dan mereka juga defendnya juga kuat, jadi siap capek aja dan optimis sih,” tutup Rinov.

Selain pasangan Rinov/Mentari yang lolos ke babak perempat final. Pasangan unggulan teratas Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir sudah terlebih dahulu ke babak perempat final. Setelah di laga tadi, mereka mengalahkan pasangan tuan rumah Danny Bawa Chrisnanta/Wong Jia Ying Crystal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

3 Skenario Timnas U23 Indonesia Raih Tiket Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia
Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Saat Pelatih Uzbekistan Tak Gentar Gemuruh Suporter Indonesia...

Timnas Indonesia
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com