Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Semifinal New Zealand Open, 2 Wakil Indonesia ke Final

Kompas.com - 05/05/2018, 17:40 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

AUCKLAND, KOMPAS.com - Pada gelaran New Zealand Open 2018, dua wakil Indonesia berhasil melanjutkan ke tahap final.

Kedua wakil tersebut ialah pebulu tangkis tunggal putra, Jonatan Christie, dan pasangan ganda putra, Berry Angriawan/Hardianto.

Jonatan menembus babak final seusai menaklukkan wakil India, Sai Praneeth Bhamidipati, dengan skor 14-21, 21-19, dan 21-8 pada laga yang digelar Sabtu (5/5/2018).

Melalui hasil ini, rekor kedua pemain tercatat imbang 1-1.

Pada babak final yang akan berlangsung Minggu (6/5/2018), Jonatan dijadwalkan berhadapan dengan Lin Dan (China).

Baca juga: New Zealand Open 2018 - Jonatan Christie Melaju ke Final

Wakil Indonesia lainnya yang melaju ke partai final adalah Berry/Hardianto setelah menumbangkan Bodin Isara/Nipitphon Phuangphuapet (Thailand), 21-18, 21-16.

China tercatat mengirim wakil paling banyak pada turnamen grade 2 level 5 atau setara Grand Prix Gold ini dengan meloloskan tiga pemain, diikuti Indonesia, Jepang, dan Taiwan yang punya dua wakil.

Adapun Korea Selatan mengirim satu wakil pada partai puncak melalui pasangan ganda campuran Seung Jae-seo/Chae Yu-jung. (Delia Mustikasari)

Berikut hasil lengkap semifinal New Zealand Open 2018.

Lapangan 1

Ganda putri

Cao Tong Wei/Yu Zheng vs Kim Hye-rin/Kong Hee-yong 15-21, 21-10, 21-18

Tunggal putra

Jonatan Christie (2) vs Sai Praneeth B (3/IND) 14-21, 21-19, 21-8

Tunggal putri

Halaman:
Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com