Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Parker Sesalkan Wasit Tak Bisa Bahasa Inggris

Kompas.com - 02/04/2018, 22:18 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

CARDIFF, Kompas.com - Petinju Selandia Baru, Joseph Parker mengecam kepemimpinan wasit Giuseppe Quartarone yang memimpin pertarungan perebutan gelar juara dunia kelas berat antara dirinya menghadapi petinju Inggris, Anthony Joshua, Sabtu (31/03/2018) lalu.

Dalam pertarungan yang berlangsung di Cardiff, Wales ini,  Parker dinyatakan kalah angka mutlak dari Joshua. Akibatnya ia harus kehilangan gelar juara dunia tinju kelas berat versi WBO yang kini dipegang oleh Joshua disamping sabuk versi WBA, IBF dan IBO.

Parker menyebut fakta bahwa wasit Quartarone tidak fasih berbicara bahasa Inggris telah menyulitkankubunya untuk mengembangkan taktik bertarung. "Kev telah berbicara dengan wasit dan mempertanyakan cara dia memimpin pertarungan," kata Parker.

Kev atau Kevin Barry, pelatih Turner mengatakan,"Jika seorang petinju memiliki jangkauan jauh lebih pendek daripada lawannya, maka akan penting bagi dia untuk memperpendek jarak. Sayangnya, wasit tidak mengijinkan kami mengembangkan gaya tersebut," kata Barry.

"Saya mencoba berbiucara dengan dia, tetapi tampaknya dia tidak mengerti apa yang kami bicarakan," lanjutnya. "Saya kira setelah ronde keenam, kami mememangi pertarungan."

Dua hakim memberikan angka 118-110, satu juri lainnya memberikan poin 119-109 bagi Joshua yang telah berusia 28 tahun. Bagi Joshua, kemenangan angka ini meneruskan rekor tak pernah kalah dia dari 21 pertarungan. Namun ini merupakan kemenangan angka pertama buat Joshua yang kini mengincar juara dunia versi WBC asal Amerika Serikat, Deontay Wilder.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Internasional
Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Liga Indonesia
Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Olahraga
Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Timnas Indonesia
Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Liga Indonesia
Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com