Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bonus untuk Marcus/Kevin Tanpa Perlu Kode-kode

Kompas.com - 20/03/2018, 20:56 WIB
Nugyasa Laksamana,
M. Hafidz Imaduddin,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi


TANGERANG, KOMPAS.com - Seusai memenangi All England Open 2018, pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, akan mendapatkan bonus dari Kementerian Pemuda dan Olahraga.

Masing-masing dari Marcus/Kevin mendapatkan bonus uang sebesar Rp 250 juta. Selain pemain, pelatih ganda putra, Herry Iman Pierngadi, juga mendapatkan bonus dari Kemenpora sebesar Rp 100 juta.

Penyerahan bonus secara simbolis dilakukan oleh Menpora Imam Nahrawi saat menyambut kedatangan Marcus/Kevin di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Selasa (20/3/2018) petang.

"Tentu kita harus berikan penghargaan setinggi-tingginya kepada pemain dan pelatih," kata Imam pada sesi konferensi pers dikutip dari Bolasport.com

Dalam kesempatan itu, Imam juga menjelaskan jika pencairan bonus ini tidak akan terlambat seperti tahun lalu.

"Prosesnya tetap seperti kemarin. Tak perlu kode-kode untuk pencairannya. Semoga atlet lain bisa meniru apa yang dilakukan Marcus/Kevin," ujar Imam menambahkan.

Menurut Deputi 3 Kemenpora, Raden Isnanta, Kemenpora menjamin pencairan bonus untuk Marcus/Kevin dan sang pelatih akan cair dalam waktu satu pekan.

Namun, Isnanta menyebut Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) akan terlebih dulu melakukan pemeriksaan keuangan dan administrasi Kemenpora.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG vs Dortmund, Bayern vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG vs Dortmund, Bayern vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com