Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketenangan Jadi Kunci Marcus/Kevin Lolos ke Semifinal

Kompas.com - 17/11/2017, 17:36 WIB

KOMPAS.com - Pasangan ganda putra Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo dengan cukup mudah meraih tiket semifinal China Terbuka Superseries Premier 2017. Mereka menang dengan straight game.

Bertemu pasangan Rusia yang merupakan unggulan kedelapan, Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov, di Haixia Olympic Sports Center, Fuzhou, China, Jumat (17/11/2017), Marcus/Kevin menang 21-19, 21-13.

(Baca juga: China Open 2017 - Marcus/Kevin Jadi Wakil Pertama Indonesia yang Maju ke Semifinal)

Diakui Marcus/Kevin, kemenangan tersebut tidak lepas dari ketenangan mereka selama melakoni pertandingan, terutama pada gim kesatu.

"Gim pertama tadi cukup ramai karena lawan juga lumayan bagus. Servis mereka bagus, tetapi kami lebih tenang. Mungkin awal-awal saya belum pas mainnya, tetapi pas pertengahan sudah membaik," ucap Marcus yang dilansir BolaSport.com dari Badminton Indonesia.

"Gim kedua, mereka semakin tertekan. Jadi, kami lebih enak dan menguasai keadaan selama gim berjalan," kata Kevin menambahkan.

(Baca juga: China Open 2017 - Indonesia Punya 3 Wakil pada Perempat Final)

Selain menghasilkan tiket semifinal, kemenangan tersebut juga memperpanjang catatan positif Marcus/Kevin atas Ivanov/Sozonov menjadi 3-0. Sebelumnya, pasangan ganda putra yang menjadi unggulan pertama turnamen ini, mengalahkan Ivanov/Sozonov pada India Terbuka 2017 dan Kejuaraan Dunia 2017.

Pada babak empat besar, Marcus/Kevin yang juga menyandang status juara bertahan, akan menjumpai pemenang perang saudara China antara unggulan keempat Li Junhui/Liu Yuchen dan unggulan kelima Liu Cheng/Zhang Nan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com