Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bonus SEA Games Hanya Buat Peraih Medali Emas

Kompas.com - 05/10/2017, 22:52 WIB

SINGAPURA, Kompas.com - Pemerintah Singapura mengguyur bonus uang buat para peraih medali emas pada perhelatan SEA Games XXIX/2017 di Malaysia, Agustus lalu.

Bonus sebesar total 670 ribu dolar Singapura  (Rp 6.3 milyar) yang diberikan melalui Komite Olimpik Singapura ini pada Kamis (5/10/2017). Bonus ini masuk dalam program pemberian bonus buat peraih medali di SEA Games, Commonwealth Games, Asian Games dan Olimpiade. Besaran bonus bergantung kepada besaran ajang olahraga.

Pada pemenang SEA Games, bonus diputuskan diberikan hanya pada peraih medali emas dengan setiap atlet maksimali menerima bonus pada tiga medali emas pada nomor individu. Peraih medali emas menerima 10.000 dolar Singapura (Rp 95 juta) untuk medali emas pertama, dan separuhnya untuk medali emas berikutnya.

Pemenang medali emas beregu mendapatkan 15.000 dan 30.000 dolar Singapura (Rp 145 juta dan 290 juta) dan dibagi rata kepada semua anggota tim.

Atlet renang Joseph Schooling dan Quah Zheng Wen  menjadi penerima bonus terbesar yaitu mencapai 31.250 dolar Singapura (Sekitar Rp 300 juta) dari tiga nomor individual dan tiga nomor beregu (estafet).

Saat pemberian penghargaan Kamis, ketua Asosiasi Olahraga Nasional (NSA), Tan Chuan Ji memberi selamat dan berterimakasih kepada atlet, pelatih, orang tua mau pun pemilik kantor tempat para atket berkarya.

Kontingen Singapura meraih 57 medali emas, 58 perak dan 73 perunggu pada SEA Games lalu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com