Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ucapan Empati Mengalir untuk Nicky Hayden

Kompas.com - 17/05/2017, 23:17 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

RIMINI, KOMPAS.com - Sejumlah pebalap turut berempati atas kecelakaan yang menimpa pebalap World Superbike (WSBK), Nicky Hayden, di Rimini, Italia, Rabu (17/5/2017).

Hayden mengalami kecelakaan serius saat bersepeda bersama belasan rekannya. Ia tertabrak sebuah mobil hingga cedera di bagian dada dan kepala.

Mantan pebalap MotoGP asal Amerika Serikat tersebut langsung dibawa ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan intensif.


Kejadian tragis ini mengundang empati dari banyak pebalap MotoGP, di antaranya Dani Pedrosa, Maverick Vinales, Loris Baz, Alvaro Bautista, Aleix Espargaro, dan Alex Rins.

Mereka menuliskan ucapan empati sekaligus mengunggah foto Hayden melalui media sosial Twitter dan Instagram.

Ucapan empati juga mengalir dari akun Twitter MotoGP, WSBK, dan beberapa tim balap. Mereka semua menyatakan dukungan dan berdoa agar Hayden bisa segera pulih.

Hayden, yang menjadi juara dunia MotoGP 2006, kini membalap di WSBK bersama Red Bull Honda World Superbike Team.

Saat ini, Hayden sedang menduduki posisi ke-13 klasemen pebalap dengan torehan 40 poin pada klasemen sementara pebalap WSBK 2017.

 

Get well soon mate, we hope you stay OK. Fingers crossed for you????????

Sebuah kiriman dibagikan oleh Maverick Viñales Official (@maverickvinales25) pada Mei 17, 2017 pada 8:55 PDT

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Liga Inggris
Respons Pemain Persib Usai Ikuti 'Kelas' VAR Liga 1

Respons Pemain Persib Usai Ikuti "Kelas" VAR Liga 1

Liga Indonesia
Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Sports
Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com