Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tommy Sugiarto Raih Tiket ke Perempat Final India Terbuka

Kompas.com - 30/03/2017, 18:12 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

NEW DELHI, KOMPAS.com - Pemain tunggal putra nasional, Tommy Sugiarto, memastikan diri lolos ke perempat final India Terbuka 2017 setelah mengalahkan wakil asal China, Huang Yuxiang.

Tampil di Stadion Siri Fort, New Delhi, India, Kamis (30/3/2017), Tommy meraih kemenangan rubber game 21-11, 11-21, 21-15.

Tommy melahap gim pertama dengan cukup mudah. Setelah sempat bersaing ketat, dia akhirnya mampu mendominasi permainan pasca-interval.

Sementara itu, Huang Yuxiang terus dalam tertekan. Pertandingan gim pertama pun dimenangi oleh Tommy dengan keunggulan yang cukup besar.

Meski demikian, Tommy tak sanggup mempertahankan performa impresifnya pada gim kedua. Dalam sesi tersebut, dia tak pernah sekalipun unggul atas Huang Yuxiang.

Sejak awal hingga akhir, Tommy selalu berada di bawah bayang-bayang permainan Huang Yuxiang. Laga terpaksa dilanjutkan ke gim ketiga.

Pada sesi inilah, Tommy berupaya keras menebus penampilan buruknya pada gim kedua. Ia tak memberikan kesempatan kepada lawannya untuk tampil leluasa.

Perjuangan itu membuahkan hasil. Tommy sukses mencatatkan keunggulan hingga 8-2. Situasi tersebut dipertahankan Tommy dan tiket perempat final pun diraih olehnya.

Pada perempat final besok, Jumat (31/3/2017), Tommy akan berhadapan dengan pemenang antara Ng Ka Long Angus (Hong Kong) dan Sourabh Verma (India).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com