Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengganti Rio Berada di Posisi 21

Kompas.com - 27/08/2016, 00:01 WIB

SPA-FRANCORCHAMPS, KOMPAS.com - Pebalap asal Perancis, Esteban Ocon yang menggantikan posisi Rio Haryanto di tim Manor menempati posisi 21 dalam sesi latihan, Jumat (26/8/2016)  jelang GP Belgia.

Ocon mencatat waktu putaran  tercepat 1 menit 50.659 detik. GP Belgia merupakan debut Ocon setelah diputuskan menggantikan posisi pebalap Indonesia, Rio Haryanto yang kini menjadi pebalap cadangan.

Pada sesi latihan bebas pertama pagi hari, Ocon mencatat waktu putaran lebih baik daripada rekan setimnya, Pascal Wehrlein. Namun pada sesi latihan sore, Wehrlein  berada di posisi 11 dengan waktu 1:49.716.

Pada sesi latihan bebas kedua tersebut, pebalap Red Bull asal Belanda, Max Verstappen mencatat waktu tempuh tercepat dengan 1 menit 48.085 detik. Ia diikuti rekan setimnya asal Australia, Daniel Ricciardo dengan 1 menit 48.341 deytik.

Juara bertahan dari Mercedes-AMG, Lewis Hamilton berada di urutan 13 dengan catatan waktu 1:49.782.

Saat ini, Hamilton sementara memimpin klasemen smementara dengan unggul 19 poin dari rekan setimnya, Nico Rosberg. Di GP Belgia, Minggu (28/8/2016), Hamilton mengejar ambisi untuk menjadi pebalap ketiga yang mencatat kemenangan ke 50 sepanjang karirnya.

Berrikut hasil sesi latihan bebas kedua, Jumat (26/8/2016)
1. Max Verstappen (NED) Red Bull 1:48.085,
2. Daniel Ricciardo (AUS) Red Bull 1:48.341,
3. Nico Hülkenberg (GER) Force India 1:48.657,
4. Sebastian Vettel (GER) Ferrari 1:49.023,
5. Sergio Perez (MEX) Force India 1:49.100,
6. Nico Rosberg (GER) Mercedes-AMG 1:49.161,
7. Kimi Raikkonen (FIN) Ferrari 1:49.244,
8. Romain Grosjean (FRA) Haas 1:49.419,
9. Jenson Button (GBR) McLaren-Honda 1:49.419,
10. Esteban Gutierrez (MEX) Haas 1:49.648,
11. Pascal Wehrlein (GER) Manor 1:49.716,
12. Fernando Alonso (ESP) McLaren-Honda 1:49.772,
13. Lewis Hamilton (GBR) Mercedes-AMG 1:49.782,
14. Daniil Kvyat (RUS) Toro Rosso 1:49.916,
15. Marcus Ericsson (SWE) Sauber 1:50.083,
16. Valtteri Bottas (FIN) Williams 1:50.151,
17. Felipe Massa (BRA) Williams 1:50.157,
18. Carlos Sainz Jr (ESP) Toro Rosso 1:50.194,
19. Kevin Magnussen (DEN) Renault 1:50.375,
20. Jolyon Palmer (GBR) Renault 1:50.562,
21. Estéban Ocon (FRA) Manor 1:50.659,
22. Felipe Nasr (BRA) Sauber 1:50.719

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com