Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Nonton Olimpiade hingga Tengah Malam

Kompas.com - 24/08/2016, 13:30 WIB
Ihsanuddin

Penulis

 

JAKARTA, KOMPAS.com - Atlet angkat besi Sri Mulyani berterima kasih kepada Presiden Joko Widodo lantaran telah memberikan perhatian kepada para atlet yang berjuang di Olimpiade Rio 2016, Brasil.

Yuni - begitu biasa dia dipanggil - mengatakan, Presiden bukan hanya memberikan perhatian berupa anggaran dan fasilitas. Namun, Presiden juga menonton langsung ajang Olimpiade saat atlet Indonesia bertanding.

Hal tersebut diceritakan Jokowi saat menerima Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Rio di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (24/8/2016).

"Sampai pukul 1 malam, (Presiden) belum tidur. Bapaknya deg-degan nonton kami pas tanding," kata Yuni seusai bertemu Presiden.

Menurut Yuni, Presiden dalam pertemuan itu juga berterima kasih kepada para atlet yang sudah berjuang untuk mengharumkan nama Indonesia di ajang internasional.

Presiden, kata dia, memberi motivasi sambil berpesan agar para atlet membantu mencari bibit-bibit baru agar Indonesia bisa terus berprestasi di berbagai kompetisi.

"Terima kasih kepada Presiden atas doa, dukungan, dan semangatnya untuk mendukung atlet Indonesia. Support pemerintah sudah lebih dari cukup. Nasib atlet sudah lebih membaik," ucap Yuni.

Untuk perah medali perak, Yuni akan mendapatkan tunjangan hari tua sebesar Rp 15 juta per bulan dari pemerintah. Untuk medali emas, pemerintah menganggarkan Rp 20 juta per bulan. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Liga Inggris
Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Badminton
Ricky Soebagja Harap PBSI Gelar Acara Perpisahan untuk Marcus Gideon

Ricky Soebagja Harap PBSI Gelar Acara Perpisahan untuk Marcus Gideon

Badminton
Persik Vs Persikabo: Situasi Makin Sulit, Djanur Tegaskan Masih Punya Semangat Tempur

Persik Vs Persikabo: Situasi Makin Sulit, Djanur Tegaskan Masih Punya Semangat Tempur

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com