Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Andy Murray Jadi Pembawa Bendera Inggris Raya di Olimpiade

Kompas.com - 04/08/2016, 07:22 WIB

KOMPAS.com - Petenis Skotlandia, Andy Murray, didaulat menjadi pembawa bendera Inggris Raya pada acara defile di pembukaan Olimpiade 2016, Rio de Janeiro, Brasil, Jumat (5/8/2016).

Dalam pemilihan yang dilakukan, Murray menyisihkan petinju Nicola Adams dan atlet dayung Katherine Grainger. Atlet berusia 29 tahun itu pun menjadi petenis pertama yang dipercaya menjalani peran tersebut.

"Memimpin tim Inggris Raya adalah kebanggaan luar biasa, terbesar di olahraga," kata Murray kepada BBC.

Murray merupakan salah satu pendulang medali emas bagi Inggris Raya di Olimpiade 2012, London. Dia menyumbang medali emas dari nomor tunggal putra dan perak dari nomor ganda campuran.

"Saya masih sangat mengingat memori di London. Sekarang pun saya fokus 100 persen untuk meraih kemenangan di sini, di Rio," tutur Murray.

"Menjadi pembawa bendera adalah momen yang bakal selalu saya ingat dalam sisa hidup saya. Hal itu juga menjadi momen penting dalan karier saya," ujar juara Wimbledon 2016 itu.

Komite Olimpiade Inggris Raya (BOA) memilih Murray setelah setiap cabang olahraga memilih satu wakilnya untuk diseleksi oleh tim panel. Empat tahun lalu, pebalap sepeda Sir Chris Hoy dipercaya menjadi pembawa bendera Inggris Raya.

Berbeda dengan cabang sepak bola, Inggris tidak muncul sebagai negara tunggal di Olimpiade. Di Komite Olimpiade Internasional (IOC), Inggris, Skotlandia, Wales, Irlandia Utara membawa panji yang sama.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com