Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Doa dan Persiapan Irfan-Rheza Menjelang Suzuka 4 Hours

Kompas.com - 30/07/2016, 08:47 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

SUZUKA, KOMPAS.com - Dua pebalap muda Astra Honda Racing Team (AHRT), Irfan Ardiansyah (16) dan Rheza Danica Ahrens (18), mewakili Indonesia pada ajang balap ketahanan Suzuka 4 Hours di Sirkuit Suzuka, Jepang, Sabtu (30/7/2016).

Irfan dan Rheza akan membalap selama empat jam non-stop dengan menggunakan satu motor yakni Honda CBR 600RR. Mereka memulai balapan dari posisi terdepan setelah mencatatkan waktu terbaik pada sesi kualifikasi.

Balapan Suzuka 4 Hours berlangsung pada pukul 09.00 hingga 13.00 waktu setempat (07.00-11.00 WIB). Irfan turun lebih dulu sebagai pebalap pertama, sebelum nantinya diambil alih oleh Rheza.

Berikut ini foto-foto kedua pebalap tersebut menjelang balapan Suzuka 4 Hours.

NUGYASA LAKSAMANA/KOMPAS.com Dua pebalap muda Astra Honda Racing Team, Irfan Ardiansyah (kedua dari kiri) dan Rheza Danica Ahrens (kedua dari kanan), berfoto dengan motor yang akan digunakannya pada Suzuka 4 Hours di Sirkuit Suzuka, Sabtu (30/7/2016).

NUGYASA LAKSAMANA/KOMPAS.com Irfan Ardiansyah dan Rheza Danica Ahrens, bersama para kru Astra Honda Racing Team, berdoa sebelum melakoni balapan Suzuka 4 Hours di SIrkuit Suzuka, Sabtu (30/7/2016).

NUGYASA LAKSAMANA/KOMPAS.com Setelah berdoa, kedua pebalap dan kru Astra Honda Racing Team berharap bisa meraih hasil terbaik pada Suzuka 4 Hours di Sirkuit Suzuka, Sabtu (30/7/016).

NUGYASA LAKSAMANA/KOMPAS.com Irfan Ardiansyah sedang bersiap-siap memakai perlengkapan balapannya jelang Suzuka 4 Hours di Sirkuit Suzuka, Jepang, Sabtu (30/7/2016).

NUGYASA LAKSAMANA/KOMPAS.com Irfan Ardiansyah sedang memakai helm, dibantu oleh pebalap sesama binaan PT Astra Honda Motor, Gerry Salim, di Sirkuit Suzuka, Sabtu (30/7/2016).

NUGYASA LAKSAMANA/KOMPAS.com Rheza Danica Ahrens (menggunakan topi) turun sebagai pebalap kedua Astra Honda Racing Team pada Suzuka 4 Hours di Sirkuit Suzuka, Sabtu (30/7/2016).

NUGYASA LAKSAMANA/KOMPAS.com Irfan Ardiansyah siap beraksi pada balapan Suzuka 4 Hours di Sirkuit Suzuka, Jepang, Sabtu (30/7/2016).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Liga Champions
FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

Liga Champions
Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Liga Champions
Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Sports
Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com