Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penjaga Gawang Paling Produktif Memutuskan Pensiun

Kompas.com - 10/12/2015, 11:02 WIB
Tjahjo Sasongko

Penulis

SAO PAULO, KOMPAS.com — Rogerio Ceni Brasil, yang merupakan penjaga gawang pencetak gol terbanyak dalam sejarah, memutuskan mengundurkan diri sebagai pemain.

Ceni yang merupakan penjaga gawang klub Sao Paulo dan timnas Brasil telah mencetak 131 gol sepanjang kariernya selama 25 tahun. Angka ini jauh lebih banyak dibandingkan perolehan para penjaga gawang konvensional.

Pemain berusia 42 tahun ini akhirnya mengumumkan pengunduran diri setelah beberapa kali menundanya. Ceni mundur karena cedera yang berkepanjangan.

Klub akan melepas Ceni dalam pertandingan perpisahan di Stadion Morumbi, Jumat pekan ini.  Pertandingan perpisahan ini akan diramaikan oleh para pemain legendaris Sao Paulo.

Ceni mulai memperkuat Sao Paulo pada 1990 saat berusia 17 tahun. Ia merupakan pemain rekrutan dari klub gurem di Mato Grosso.

Selama 25 tahun kariernya, Ceni telah bermain dalam 1.237 pertandingan. Di Sao Paulo, Ceni bertindak sebagai kapten selama 16 tahun, membawa klubnya meraih 26 piala, termasuk Juara Dunia Antarklub FIFA, dua Piala Libertadores, dan kejuaraan nasional Brasil.

Sepanjang kariernya, Ceni mencetak 131 gol, dengan 61 di antaranya dari tendangan penalti, 61 dari tendangan bebas, dan 1 gol biasa. Jumlah gol ini membuat dirinya menjadi pencetak gol terbanyak ke-10 untuk Sao Paulo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

Jadwal Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Georgia Vs Portugal, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Georgia Vs Portugal, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Profil Adhitia Herawan, Bos Persib Penerus Teddy Tjahjono

Profil Adhitia Herawan, Bos Persib Penerus Teddy Tjahjono

Liga Indonesia
Georgia Vs Portugal: Laga Impian, Jersey Cristiano Ronaldo Incaran

Georgia Vs Portugal: Laga Impian, Jersey Cristiano Ronaldo Incaran

Internasional
Kala Suporter Diminta Tidak Menyerbu Cristano Ronaldo di Lapangan

Kala Suporter Diminta Tidak Menyerbu Cristano Ronaldo di Lapangan

Internasional
Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

Potensi Jalur Timnas Inggris ke Final Euro 2024

Internasional
Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

Isu Kencang Dimas Drajad ke Persib, Maung Bandung Terima Lagi Pemain dari Kesatuan?

Liga Indonesia
Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Inggris dan Balada Minim Gol Grup C, Terburuk Sepanjang Sejarah

Internasional
Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Timnas Basket U18 Putri Indonesia Kalah Dua Laga Awal, Level Permainan Terlihat

Sports
Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Ketum PBSI 2024-2028 Diminta Gairahkan Klub Bulu Tangkis di Daerah

Badminton
Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Mochizuki Panggil 27 Pemain untuk TC Timnas Putri Indonesia di Jakarta

Timnas Indonesia
Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Fasilitas Layanan Medis di Muenchen untuk Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Hasil dan Klasemen Copa America 2024: Argentina Lolos, Kanada Bekuk Peru

Internasional
Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Euro 2024, Southgate Sikapi Kritik yang Timpa Dirinya dan Timnas Inggris

Internasional
Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Hasil Chile Vs Argentina 0-1, Gol Lautaro Bawa Messi dkk Lolos

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com